SDF Luncurkan Buku Nyaring Elektronik bagi Difabel Netra

Indonesia Berita Berita

SDF Luncurkan Buku Nyaring Elektronik bagi Difabel Netra
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

SDF juga memperkenalkan hasil pengembangan desain tongkat tuna netra I Cane.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Menyambut Hari Penglihatan Sedunia/World Sight Day 2019, Syamsi Dhuha Foundation , LSM nirlaba peduli Low vision, kembali ajak para Difabel Netra agar tidak ‘Mager’ dan ‘Tager’ dengan bergabung di ‘Blind Run & Walk’. Kegiatan ini akan digelar esok lusa, Sabtu pukul 06.00 WIB bertempat di Saraga ITB.

Acara kemudian akan dilanjutkan di Gedung CRCS ITB, dengan rangkaian: Peluncuran buku nyaring elektronik ‘Petualangan Dana’ yang merupakan hasil kerjasama SDF dengan Prodi Desain Komunikasi Visual ITB. Buku nyaring elektronik ini dibacakan bilingual: Indonesia dan Inggris. Tak hanya itu, SDF juga memperkenalkan hasil pengembangan desain tongkat tuna netra I-Cane hasil kerja sama SDF dengan Prodi Desain Produk dan Biomedika ITB. I-Cane ini dilengkapi GPS tuk bisa lacak keberadaan DN saat disorientasi/ kehilangan arah, sensor penghalang yang keluarkan bunyi dan roda di ujung tongkat yang permudah pergerakan dan bisa berubah sebagai tumpuan saat harus naik tangga atau di atas permukaan yang tak rata.

Mewarnai jalannya acara, difasilitasi pula konsultasi mata gratis komprehensif bersama para dokter spesialis mata dari PMN RSM Cicendo dan konsultan Informasi Teknologi agar DN tak buta teknologi sehingga dapat kembangkan potensi dirinya dan lebih produktif.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

UAD Luncurkan Buku Biografi Rektor KasiyarnoUAD Luncurkan Buku Biografi Rektor KasiyarnoUniversitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta meluncurkan buku Jiwa Besar Biografi Kepemimpinan Rektor UAD periode 2007-2019 Kasiyarno di hall utama kampus UAD, Selasa (8/10/2019).
Baca lebih lajut »

Komite Buku Nasional akan Luncurkan Komik Raden SalehKomite Buku Nasional akan Luncurkan Komik Raden SalehKomik Raden Saleh diproduksi oleh Kedubes RI di Jerman.
Baca lebih lajut »

KPA Papua bagikan 1.000 buku tabungan untuk relawan HIV/AIDSKPA Papua bagikan 1.000 buku tabungan untuk relawan HIV/AIDSKomisi Penanggulangan Aids (KPA) Provinsi Papua membagikan 1.000 buku tabungan yang berisi dana opersional dan biaya untuk kebutuhan hidup bagi 1.000 relawan ...
Baca lebih lajut »

Taman Bermain Khusus Anak Difabel Curi Perhatian PublikTaman Bermain Khusus Anak Difabel Curi Perhatian PublikTaman bermain kini telah diubah agar dapat juga dinikmati kelompok difabel. Khrystyna Shevchenko mengunjungi salah satu taman bermain berkebutuhan khusus di California.
Baca lebih lajut »

Perpustakaan Lafran Pane Dapat Bantuan Ribuan Buku dari MN KAHMIPerpustakaan Lafran Pane Dapat Bantuan Ribuan Buku dari MN KAHMIPerpustakaan Prof Lafran Pane mendapatkan bantuan ribuan buku dari Majelis Nasional Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam...
Baca lebih lajut »

KBN akan Tampilkan Konten Kreatif di Frankfrut Book FairKBN akan Tampilkan Konten Kreatif di Frankfrut Book FairFrankfurt Book Fair tak lagi sebatas pameran buku.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-05 01:14:59