'Save Keris' Trending, Fadli Zon Tengarai Ada Narasi Adu Domba

Indonesia Berita Berita

'Save Keris' Trending, Fadli Zon Tengarai Ada Narasi Adu Domba
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Tagar Save Keris melejit di Twitter dan masuk jajaran trending di Indonesia. Politikus sekaligus pemerhati keris, Fadli Zon, mencium gelagat adu domba dalam tagar itu. Keris FadliZon

Sejak pagi hingga siang, Selasa hari ini, tagar itu dipakai banyak akun. Hingga berita ini ditulis. Sudah ada 4.446 cuitan yang memakai tagar itu.Cuitan bertanda #SaveKeris menyertakan video berisi kegiatan pemusnahan keris-keris. Dalam video itu, sejumlah pria terlihat membawa seember keris dan mematahkan keris dengan gerinda.

Banyak cuitan yang menyatakan ketidakterimaan atas peristiwa di video itu. Mereka menyatakan keris adalah budaya nenek moyang, dan pemusnahan keris adalah pelecehan terhadap budaya Indonesia.Tak butuh waktu lama, detikcom menemukan video itu bukanlah rekaman peristiwa baru, melainkan peristiwa yang terjadi dua tahun lalu.

Video itu terlacak di akun YouTube Rumah Terapi Yasmina, judulnya 'Pemusnahan jimat jimat oleh Team ruqyah Al Anshor', diunggah 11 September 2018. Lokasinya ada di Kemiling Permai, Lampung. Keris-keris itu dimusnahkan lantaran dianggap keramat dan bisa menjerumuskan kepada kesyirikan. Pemilik keris dinyatakan ikhlas dengan pemusnahan benda itu.

"Kalau dari narasi yang dibaca, kelihatannya ada adu domba membenturkan budaya dengan Islam. Ini tidak benar," kata Fadli Zon saat dimintai tanggapan oleh detikcom, Selasa .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Heboh Sekelompok Orang Musnahkah Keris, Fadli Zon BereaksiHeboh Sekelompok Orang Musnahkah Keris, Fadli Zon BereaksiFadli Zon bereaksi atas beredarnya video menghebohkan sekelompok orang memusnahkan keris, yang merupakan salah satu benda warisan budaya. Keris
Baca lebih lajut »

Kata Fadli Zon Soal Viral Video Keris DihancurkanKata Fadli Zon Soal Viral Video Keris DihancurkanKetua Umum Serikat Perkerisan Nasional Indonesia Fadli Zon mengaku prihatin ihwal adanya sekelompok orang yang menghancurkan keris. FadliZon keris
Baca lebih lajut »

Heboh Sekelompok Orang Musnahkah Keris, Fadli Zon BereaksiHeboh Sekelompok Orang Musnahkah Keris, Fadli Zon BereaksiFadli Zon bereaksi atas beredarnya video menghebohkan sekelompok orang memusnahkan keris, yang merupakan salah satu benda warisan budaya. Keris
Baca lebih lajut »

Kata Fadli Zon Soal Viral Video Keris DihancurkanKata Fadli Zon Soal Viral Video Keris DihancurkanKetua Umum Serikat Perkerisan Nasional Indonesia Fadli Zon mengaku prihatin ihwal adanya sekelompok orang yang menghancurkan keris. FadliZon keris
Baca lebih lajut »

Fadli Zon: Selamat Berjuang Bro Denny IndrayanaFadli Zon: Selamat Berjuang Bro Denny IndrayanaFadli Zon memberikan semangat kepada Denny Indrayana yang berjuang memenangkan Pilkada Kalsel. FadliZon
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-18 17:22:23