Ketua Masyarakat Peduli Api (MPA) Ngadas Sampetono mengatakan berdasarkan informasi awal, kebakaran hutan dan lahan di kawasan taman nasional tersebut terjadi sejak Selasa (18/6) malam.
Savana Widodaren yang masuk dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru di wilayah Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur kebakaran.
Menurutnya, MPA Ngadas telah mengirimkan kurang lebih sebanyak 17 personel sejak kebakaran hutan dan lahan tersebut diketahui pada Selasa malam. Pada Rabu ada sepuluh personel yang diterjunkan, sementara pada Kamis tujuh personel.Ia menambahkan kondisi saat ini api masih dalam penanganan personel gabungan termasuk MPA Ngadas. Untuk wisata Gunung Bromo, saat ini masih dibuka dan belum dilakukan penutupan akibat peristiwa kebakaran hutan dan lahan.
Kawasan taman nasional tersebut ditutup pada 6-18 September 2023 akibat peristiwa kebakaran hutan dan lahan itu. Proses pemadaman dilakukan pada 6-14 September 2023, dengan mengerahkan ratusan personel gabungan.
Gunung Bromo Wisata Gunung Bromo Savana Widodaren Balai Besar TNBTS
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kebakaran hutan dan lahan terjadi di kawasan Savana Widodaren BromoKebakaran hutan dan lahan dilaporkan terjadi di kawasan Savana Widodaren yang masuk dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) di wilayah ...
Baca lebih lajut »
Turis Wajib Tahu, Wisata Gunung Bromo Ditutup 21-24 JuniWisata Gunung Bromo ditutup pada 21 hingga 24 Juni mendatang karena gelaran ritual Yadnya Kasada sekaligus pemulihan ekosistem dan pembersihan kawasan.
Baca lebih lajut »
Libur Panjang Idul Adha, Kunjungan Wisatawan di Gunung Bromo Capai 8.169 OrangKetua Tim Data evaluasi Kehumasan Balai Besar TNBTS Hendra Wisantara mengatakan, bahwa jumlah kunjungan wisatawan sebanyak 8.169 orang tersebut tercatat pada periode 15-18 Juni 2024.
Baca lebih lajut »
Gunung Bromo Bakal Ditutup Total untuk Wisatawan Mulai 21 sampai 24 Juni 2024Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BB TNBTS) menyatakan bahwa kawasan wisata Gunung Bromo, di Jawa Timur (Jatim) akan ditutup total untuk aktivitas wisatawan pada periode Jumat 21 Juni hingga Senin 24 Juni 2024.
Baca lebih lajut »
Kawasan Gunung Bromo ditutup untuk wisatawan pada 21-24 JuniBalai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BB TNBTS) menyatakan bahwa kawasan wisata Gunung Bromo, di Jawa Timur, akan ditutup total untuk aktivitas ...
Baca lebih lajut »
Kawasan Gunung Bromo Ditutup untuk Wisatawan, Catat TanggalnyaBalai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BB TNBTS) menyatakan bahwa kawasan wisata Gunung Bromo, di Jawa Timur, akan ditutup total untuk aktivitas wisatawan pada periode 21-24 Juni 2024.
Baca lebih lajut »