Satu Keluarga di Magelang Tewas Diracun, Pelaku Diduga Anak Kedua

Indonesia Berita Berita

Satu Keluarga di Magelang Tewas Diracun, Pelaku Diduga Anak Kedua
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 68%

Polisi menyebut terduga pelaku pembunuh satu keluarga yakni DDS, anak kedua dari korban.

- Polisi telah mengamankan remaja berinisial DDS yang diduga telah melakukan pembunuhan kepada keluarganya di Mertoyudan, Kabupaten Magelang.

Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Iqbal Alqudusy mengatakan, DDS yang merupakan anak kedua korban telah memberikan keterangannya kepada polisi. "DDS mengakui melakukan pembunuhan dengan cara mencampuri minuman teh hangat dan es kopi dengan racun yang dibeli secaraAdapun identitas korban yakni Abbas Ashar orangtua pelaku, Heri Riyani ibu pelaku, Dhea Choirunnisa anak pertama.Dia mengatakan, sekitar pukul 07.00 WIB, saksi 1 mengetahui ketiga korban merasakan mual dan muntah serta tergeletak di kamar mandi.

"Setelah meminum teh hangat dan es kopi, kemudian saksi 1 memanggil saksi 2, 3 dan 4 untuk membantu membawa ke RS Merah Putih," kata dia.Setelah sampai ke RS Merah Putih dan dilakukan pemeriksaan oleh petugas medis bahwa ketiga korban dinyatakan telah meninggal dunia. "Terduga pelaku pembunuhan saat ini berada di Sat Reskrim Polresta Magelang untuk dilakukan penyidikan," imbuh dia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Satu Keluarga Tewas Mengambang di Pantai Kupang, Ini Fakta-faktanyaSatu Keluarga Tewas Mengambang di Pantai Kupang, Ini Fakta-faktanya3 Mayat ditemukan mengambang di pantai Lalendo, Kupang. Mereka ternyata masih satu keluarga. Mereka bukan wisatawan, tetapi pencari ikan. Berikut fakta-faktanya!
Baca lebih lajut »

Warga Prajenan Geger, Satu Keluarga Ditemukan Tewas di Kamar MandiTiga orang ditemukan meninggal dunia di rumahnya Kampung Prajenan, Mertoyudan, Kabupaten Magelang, Senin (28/11/2022) pukul 07.30. Ketiga korban ini berstatus ayah, ibu, dan anak.
Baca lebih lajut »

Satu Jenazah Diduga Kru Helikopter Polisi yang Hilang Kontak Ditemukan - Pikiran Rakyat DepokSatu Jenazah Diduga Kru Helikopter Polisi yang Hilang Kontak Ditemukan - Pikiran Rakyat DepokSatu jenazah yang diduga merupakan kru dari helikopter polisi yang hilang kontak ditemukan hari ini.
Baca lebih lajut »

Keluarga Mahasiswa UI Meninggal Kecelakaan dengan Pensiunan Polisi Tuntut Kejelasan |Republika OnlineKeluarga Mahasiswa UI Meninggal Kecelakaan dengan Pensiunan Polisi Tuntut Kejelasan |Republika OnlinePihak FISIP UI menuntut pula upaya maksimal polisi mengusut kasus kecelakaan Hasya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 23:38:57