Petugas dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Pemkab Pamekasan, Jawa Timur, menutup paksa sejumlah tempat hiburan yang tetap membuka kegiatan ...
Sebelumnya, Pemkab Pamekasan telah menyampaikan imbauan kepada semua pengelola tempat hiburan di kabupaten ini, agar tutup selama Ramadhan untuk menghormati umat Islam yang sedang menjalankan ibadah puasa Ramadhan.
Imbauan itu mengacu kepada Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2019 tentang Tempat Hiburan yang di dalamnya menyebutkan bahwa pengelola tempat hiburan harus menghormati umat Islam yang sedang menjalankan ibadah puasa dengan cara tidak membuka tempat hiburan selama Ramadhan."Jadi, dua ketentuan perundang-undangan ini yang menjadi acuan Satpol-PP dalam melakukan penertiban tempat hiburan selama Ramadhan," katanya, menjelaskan.
Menurut Kasi Penyelidikan Satpol-PP Pemkab Pamekasan Hasanurrahman, selain menemukan adanya tempat hiburan yang buka saat Ramadhan, petugas juga menemukan adanya pelanggaran dalam sistem pengelolaan. Di antaranya, pengelola menyediakan bilik tertutup bagi pengunjung. "Padahal dalam ketentuan, harus terbuka, dan tidak boleh ada bilik khusus yang tertutup," katanya, menjelaskan.
Saat ini, keempat tempat hiburan yang ditemukan buka saat Ramadhan tersebut disegel oleh petugas hingga batas waktu yang tidak ditentukan.*
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Satpol PP Razia Warung Makan yang Buka Siang Hari di Bulan Ramadhan - tvOneRazia warung nasi yang buka siang hari di bulan Ramadhan digelar di Kabupaten Pandeglang, Banten. - tvOne
Baca lebih lajut »
Berjualan Tak Sesuai Aturan, 10 Pemilik Rumah Makan di Padang Ditegur Satpol PPPara pemilik rumah makan itu melanggar aturan jam operasional saat bulan puasa.
Baca lebih lajut »
Satpol PP Terlibat Kejar-Kejaran Dengan PengemisSejumlah pengemis dan anak jalanan ini langsung berlarian saat melihat petugas satuan polisi pamong praja kota makassar
Baca lebih lajut »
Jokowi Teken PP Soal THR dan Gaji ke-13 PNS, Ada Tambahan Tunjangan Kinerja 50 Persen - Tribunnews.comJokowi telah meneken PP pemberian THR dan Gaji ke-13 untuk PNS, TNI, Polri,pensiunan, hingga pejabat negara. Ada tambahan tukin 50 persen.
Baca lebih lajut »
Cerita Unik Ketua Umum PP Muhammadiyah Jadi Imam di Masjid NU, Jamaah Minta Ini | Kabar24 - Bisnis.comKetua Umum PP Muhammadiyah Allahyarham Kiai Abdur Rozaq Fachruddin (1916-1995) memiliki kisah unik mengenai salat tarawih dengan jamaah NU.
Baca lebih lajut »