Tim SAR gabungan dari Basarnas, TNI, Polri dan masyarakat memfokuskan pencarian korban kecelakaan Helikopter tipe NBO-105 milik Polri yang jatuh pada Minggu (27/11) malam di Perairan Pantai Burung Mandi.
Ilustrasi, Tim SAR memfokuskan titik pencarian tiga anggota Polri korban kecelakaan Helikopter tipe NBO-105 milik Polri yang jatuh pada Minggu malam di Perairan Pantai Burung Mandi Kabupaten Belitung Timur,
"Pagi ini red-Senin , tim sudah menemukan satu korban atas nama Bripda Anam di Pantai Burung Mandi dan pencarian korban lainnya di perairan tersebut," kata Kabid Humas Polda Kepulauan Babel Kombes Maladi di Pangkalpinang, Senin. "Saat ini kami memfokuskan pencarian tiga korban anggota Polri tersebut di perairan Pantai Burung Mandi tempat atau lokasi ditemukan satu korban Bripda Anam," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tim SAR Gabungan Diterjunkan Cari Keberadaan Helikopter Mabes Polri Yang Jatuh Di Laut Belitung TimurTim SAR gabungan telah diterjunkan guna mencari keberadaan Helikopter type Bell 105 milik Mabes Polri yang jatuh di wilayah Teluk Limau Kabupaten Belitung Timur
Baca lebih lajut »
Tim SAR Gabungan ke Lokasi Titik Jatuh Helikopter Polri di Belitung TimurTim SAR gabungan dari Basarnas, TNI, Polri, dan BPBD Kabupaten Belitung Timur mulai bergerak menuju lokasi yang diduga menjadi titik jatuhnya Helikopter P-1103 milik Polri.
Baca lebih lajut »
Titik Jatuh Helikopter Polri Diduga Terdeteksi, Tim SAR Gabungan Menuju LokasiTim SAR gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Belitung Timur dikabarkan telah bergerak ke lokasi.
Baca lebih lajut »
Tim SAR temukan satu korban Helikopter Polri jatuh di Belitung TimurBaru! Tim SAR gabungan dari Basarnas, TNI, Polri berhasil menemukan satu personel korban kecelakaan Helikopter tipe NBO-105 milik Polri atas nama Bripda Anam di Pantai Burung Mandi.
Baca lebih lajut »
Cuaca Buruk, Tim SAR Tetap Cari Helikopter Polri yang Hilang KontakPergerakan tim SAR mengarah ke Perairan Bukulimau meskipun kondisi cuaca kurang mendukung.
Baca lebih lajut »
Tim SAR Sebut Belum Ada Warga Lapor soal Keberadaan Helikopter Polri yang Hilang KontakKomandan Pos SAR Belitung Danang menyebut belum ada warga yang mengaku melihat atau tahu soal keberadaan helikopter Polri yang hilang kontak saat terbang di Perairan Belitung Timur.
Baca lebih lajut »