Sandiaga Uno Berbagi Tips Usaha Pelaku UMKM Sukses Berdaya Saing Global
PIKIRAN RAKYAT - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif membagikan tips bagi anak-anak muda yang menggeluti Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah .
Hal tersebut disampaikan Sandiaga Uno saat menjadi moderator dalam diskusi Kajian Ekonomi Series-4 yang diadakan Yayasan Indonesia Setara, Selasa 26 April 2022.Baca Juga: Alasan Donald Trump Tidak akan Kembali ke Twitter meski Elon Musk Mengaktifkan Akunnya "Yang terpenting adalah kejujuran. Kejujuran akan membuat usaha atau bisnis laris dan barokah," ujarnya.
Founder & CEO SMEsHub Indonesia Lutpi Ginanjar yang hadir dalam kesempatan itu juga memberikan tips untuk sukses menembus pasar ekspor. Lutpi Ginanjar memberikan penjelasan untuk membantu perkembangan sektor UMKM agar terus berkembang dan tumbuh."Kita memberikan akses pelaku UMKM pemula agar produk mereka bisa menembus pasar ekspor," tuturnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Survei Populi Center, Sandiaga Uno Bertengger di Posisi AtasSandiaga Salahuddin Uno bertengger di posisi puncak terkait elektabilitas calon wakil presiden (cawapres) jika pemilihan digelar saat survei.
Baca lebih lajut »
Sandiaga Uno Cawapres Terpopuler Versi Survei Populi CenterPopuli Center mengungkap bahwa Sandiaga Uno menjadi calon wakil presiden (Cawapres) pilihan masyarakat jika Pemilu dilakukan hari ini.
Baca lebih lajut »
Survei Terbaru Charta Politika: Sandiaga Uno Unggul jadi Cawapres, Disusul Emil | merdeka.comSandiaga memperoleh 25,4% suara, disusul Ridwan Kamil 16,4 persen dan Khofifah Indra Parawansa 8,9%. Di bawah Khofifah ada AHY, Puan Maharani, Susi Pudjiastusti, Erick Thohir, Gatot Nurmantyo, Airlangga, Andika Perkasa, Bima Arya, Luhut Panjaitan, Moeldoko dan Anis Matta.
Baca lebih lajut »
Wuih! Ada yang Beli Saham Emiten Sandiaga Uno Rp 3 T LebihTBIG dibeli asing di pasar negosiasi di harga Rp 3.200/unit sebanyak 10.259.455 lot yang mewakili sekitar 4,53% dari total saham outstanding TBIG.
Baca lebih lajut »
Gokil! Laba Bersih Emiten Sandi Uno Loncat 208% di Kuartal IPT Saratoga Investama Sedaya Tbk (SRTG), mencatat laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemegang saham sebesar Rp 3,6 triliun pada kuartal I-2022
Baca lebih lajut »