Sandiaga Uno bersama Seknas Jokowi membagikan paket sembako kepada pembuat tempe di kawasan Tebet, Jakarta Selatan. SandiagaUno
jpnn.com, JAKARTA - Relawan Indonesia Bersatu Lawan Covid-19 yang dipimpin Sandiaga Uno terus membantu pemerintah dalam mempercepat penanganan wabah virus corona. Kali ini, Sandiaga Uno memberikan 350 paket sembako kepada pembuat tempe dan warga tak mampu di kawasan Tebet Barat, Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan. "Kami bersama Seknas Jokowi memberikan bantuan 350 paket sembako dan masker.
“Banyak saudara kita yang mengalami tekanan dari segi penghasilan dan kehilangan pekerjaan, maupun biaya hidup yang makin meningkat. Ini menjadi salah satu tantangan kita bersama. Apalagi, bahan baku tempe yaitu kedelai sedang naik harganya. Yang dulunya Rp 7.000, kini Rp 9.000 per kilogram,” beber Sandiaga.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sandiaga Uno dan Kahmipreneur Beri Beasiswa ke Pelajar Terdampak Covid-19Kahmipreneur memberikan beasiswa sebanyak 100 orang kepada pelajar dan mahasiswa yang terdampak wabah Covid-19. Kahmipreneur...
Baca lebih lajut »
Sandiaga Uno: Ada Peluang Investasi di Balik Pandemi Covid-19Pengusaha Sandiaga Uno mengajak agar para pelaku usaha tidak boleh putus asa meskipun di saat sulit seperti sekarang ini.
Baca lebih lajut »
Pandemi Corona Buat Ekonomi Lesu, Sandiaga Uno: Pengusaha Jangan MenyerahSandiaga meminta agar para pengusaha bisa lebih jeli melihat peluang yang ada di tengah perekonomian saat pandemi corona.
Baca lebih lajut »
Bareng Seknas Jokowi, Sandiaga Bagikan Sembako ke Pengrajin TempeSandiaga bersama Seknas Jokowi memberikan bantuan 350 paket sembako dan masker ke pengrajin tempe di Tebet.
Baca lebih lajut »
PDIP Bengkulu Bagikan 3.000 Paket Sembako kepada Warga Terdampak PandemiBantuan ini diberikan sebagai wujud kepedulian PDIP terhadap masyarakat yang mengalami kesulitan akibat wabah virus corona.
Baca lebih lajut »
Persada Akmil 92 Bantu Masyarakat Terdampak Pandemi Covid-19Total keseluruhan paket sembako gratis yang dibagikan secara serentak di seluruh wilayah sebanyak 6.700 paket.
Baca lebih lajut »