Laba dalam bisnis seluler Samsung diperkirakan akan melonjak 55,8% dibandingkan dengan kuartal IV menjadi lebih dari 4,1 triliun won.
SAMSUNG Electronics memperkirakan laba operasi untuk kuartal pertama naik 50,3%. Raksasa teknologi Korea Selatan itu mengatakan hal tersebut dalam pernyataan Kamis , meskipun rantai pasokan global mengalami kesulitan.
Pembuat smartphone terbesar di dunia itu memperkirakan laba operasi kuartal pertama 2022 sekitar 14,1 triliun won . Ini berarti naik dari 9,4 triliun won pada kuartal yang sama tahun lalu. Samsung tidak memberikan detail performa dari berbagai divisinya. Perusahaan diharapkan untuk merilis hasil lengkapnya pada 28 April.
Analis mengatakan perkiraan itu kemungkinan didorong oleh penjualan smartphone yang kuat. Akan tetapi analis memperingatkan penurunan laba yang diharapkan di divisi cip memori. "Penurunan harga cip memori akan tertahan di balik permintaan yang lebih kuat dari perkiraan," ungkap Kim Un-ho, seorang analis di IBK Investment Sekuritas, dalam laporannya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Meski 2021 Meningkat, Laba Bersih PT PP Jauh Lebih Rendah dari Sebelum Pandemi |Republika OnlineSepanjang 2021 laba bersih PT PP capai Rp 361 miliar
Baca lebih lajut »
Bank OCBC NISP Tetapkan Dividen Rp504 miliar dari Laba 2021'Hasil RUPST menyetujui penggunaan laba bersih perseroan untuk tahun buku 2021 sebesar Rp2,5 triliun, sebanyak 20% atau Rp504 miliar ditetapkan sebagai dividen tunai.'
Baca lebih lajut »
Meski 2021 Meningkat, Laba Bersih PT PP Jauh Lebih Rendah dari Sebelum Pandemi |Republika OnlineSepanjang 2021 laba bersih PT PP capai Rp 361 miliar
Baca lebih lajut »
Kemenhub Perkirakan 29-30 April 2022 Puncak Arus MudikBerdasarkan hasil survei Balitbanghub, Kemenhub memprediksi 29-30 April sebagai puncak arus mudik Lebaran 2022.
Baca lebih lajut »
Mandiri Utama Finance Akui Tren Pembiayaan di Kuartal II/2022 Bakal Menantang | Finansial - Bisnis.comPembiayaan kendaraan pada kuartal II/2022 menghadapi beberapa sentimen negatif, di antaranya mulai berlakunya tarif PPN 11 persen hingga berkurangnya besaran insentif PPnBM.
Baca lebih lajut »
Pembangunan Rumah Indonesia di Mekkah Tunggu Perizinan Arab SaudiMenurut Novel, prosesnya saat ini sudah cukup dalam dan jika tidak ada aral melintang perizinannya bisa keluar paling lambat akhir Kuartal II.
Baca lebih lajut »