Sambut Mudik 2019, Dua Rest Area di Cipali Gelar 'Food Truck Festival'
Jakarta, Beritasatu.com - Mudik Lebaran telah menjadi tradisi yang selalu dirindukan. Bertemu kerabat dan sahabat di kampung halaman merupakan momen yang sering dinantikan. Saat ini kendaraan pribadi menjadi pilihan transportasi yang paling diminati. Salah satu fasilitas di jalan tol yang sedang mempersiapkan mudik adalah rest area KM 166 dan KM 164, Tol Cipali , Jawa Barat.
Rest Area KM 166 dan KM 164 yang juga dikenal dengan instagramable rest area, akan menggelar Food Truck Festival yang merupakan event pertama di Rest Area, bertajuk“Rest Area Food Truck Festival “. Sebagai salah satu bentuk untuk menambah kenyamanan, dan memberikan pengalaman baru bagi pemudik yang berkunjung di Rest Area KM 166 dan KM 164.
Sementara pada saat Arus Balik tanggal 10 Juni hingga 16 Juni 2018, event akan digelar di Rest Area Km 164 menuju Jakarta.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KA Siap Layani 6,4 Juta PemudikArus mudik Angkutan Lebaran Tahun 2019 diprediksi mulai 29 Mei 2019 sampai dengan 4 Juni 2019.
Baca lebih lajut »
PLN Kalbar Sediakan 662 Tiket Mudik Gratis ke SurabayaMudik gratis ini merupakan bagian dari program mudik bareng BUMN dan PLN Peduli.
Baca lebih lajut »
Hadapi Arus Mudik, Pasar Tumpah jadi Perhatian PolisiJalur mudik akan dibersihkan dari pedagang pada waktu puncak mudik.
Baca lebih lajut »
MUDIK BUMN: Indonesia Re sediakan 500 tiket mudik ke tiga kota- Dalam rangka menyukseskan gelaran Mudik Gratis BUMN 2019, BUMN reasuransi, Indonesia Re, siap menyediakan 500 tiket mudik ke tiga kota, yakni Yogyakarta, ...
Baca lebih lajut »
DFSK Siaga Mudik Bantu Kelancaran Mudik
Baca lebih lajut »
Minat Masyarakat Mudik Pakai Pesawat Turun di 2019Antusias masyarakat menggunakan pesawat saat mudik tahun ini diperkirakan menurun dibandingkan mudik tahun lalu. Gara-gara harga tiket mahal? TiketPesawat via detikfinance
Baca lebih lajut »
Sambut Arus Mudik, GT Cikampek Utama Dipastikan Beroperasi 23 Mei : Okezone NewsPT Jasa Marga memastikan GT Cikampek Utama sudah beroperasi mulai 23 Mei 2019 untuk menyambut arus mudik - Jabar - Okezone News
Baca lebih lajut »
Sambut Mudik Lebaran, Harga Olympus OM-D E-M10 Mark II Hanya Rp8 JutaOlympus OM-D E-M10 Mark II dilengkapi teknologi 5 Axis image stabilizer di kamera untuk foto & Video bebas blur. Olympus
Baca lebih lajut »
Mudik 2019, Suzuki Siapkan Posko, Bengkel, Towing Hingga Pemeriksaan KesehatanProgram 'Ketupat Mudik Ramadan 2019' oleh Suzuki Indonesia telah menyiapkan posko dan bengkel siaga termasuk layanan dari ratusan mobil towing hingga pemeriksaan kesehatan. mudik2019
Baca lebih lajut »
Honda berikan tambahan titik posko dalam program mudik 2019Menyambut musim mudik Lebaran 2019/Idul Fitri 1440 Hijriah, Honda kembali menggelar program "Honda Emergency Service" yang bertujuan menemani ...
Baca lebih lajut »