Sambut Fase New Normal, BNI Akan Intensifkan Layanan Digital

Indonesia Berita Berita

Sambut Fase New Normal, BNI Akan Intensifkan Layanan Digital
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

BNI menyusun sejumlah skenario new normal seperti yang disiapkan Kementerian BUMN.

TEMPO.CO, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia Tbk. akan bersiap dengan sejumlah skenario new normal seperti yang disarankan Kementerian Badan Usaha Milik Negara. Seperti diketahui, Kementerian BUMN sedang mengkaji tahapan pemulihan ekonomi dengan fase normal baru atau new normal di tengah pandemi virus corona atau Covid-19.Direktur Layanan dan Jaringan BNI Adi Sulistyowati mengatakan, perseroan akan lebih mendorong kepada fitur dan layanan digital guna mendukung program tersebut.

Perusahaan akan melakukan perubahan tatanan pekerja dari tatap muka menjadi lebih ke sistem digital. Ini diharapkan dapat mengubah pola pikir dan tatanan layanan yang biasa menjadi lebih efektif dan menerapkan protokol kesehatan.Kemudian, BNI juga akan menjalankan aturan karyawan di atas 45 tahun untuk bekerja dari rumah atau work from home. Sementara untuk usia kurang dari 45 tahun dapat menjalani aktivitas di kantor.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BNI Utamakan Layanan Digital saat New NormalBNI Utamakan Layanan Digital saat New NormalBNI akan memaksimalkan layanan digital kepada para nasabahnya selama masa new normal yang telah ditetapkan Kementerian BUMN pada 25 Mei 2020 mendatang.
Baca lebih lajut »

Pandemi Corona, Apkasi Ajak Daerah Bersiap Sambut New NormalPandemi Corona, Apkasi Ajak Daerah Bersiap Sambut New NormalKetua Umum Apkasi Abdullah Azwar Anas mengatakan, pandemi Corona Covid-19 memukul sendi-sendi kehidupan masyarakat, mulai dari aspek kesehatan sampai sosial-ekonomi.
Baca lebih lajut »

DIY bersiap sambut wisatawan menyongsong situasi 'New Normal'DIY bersiap sambut wisatawan menyongsong situasi 'New Normal'Dinas Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta bersiap menyambut kembali kedatangan wisatawan di seluruh destinasi menyongsong situasi "New Normal" ...
Baca lebih lajut »

APKASI Ajak Daerah Siap Sambut 'New Normal'APKASI Ajak Daerah Siap Sambut 'New Normal'APKASI mengajak pemerintah daerah se-Indonesia untuk bersiap menyambut konsep 'new normal' alias tatanan kehidupan baru untuk menghindari dampak buruk pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »

Indonesia Dipaksa Sambut New Normal saat Kematian akibat Covid-19 Diperkirakan 3 Kali Lipat Data PemerintahIndonesia Dipaksa Sambut New Normal saat Kematian akibat Covid-19 Diperkirakan 3 Kali Lipat Data PemerintahAngka kematian akibat Covid-19 di Indonesia --jika merujuk panduan WHO-- hingga 15 Mei 2020, telah menyentuh 4.848 kematian.
Baca lebih lajut »

Asosiasi Kabupaten: Bersiap Sambut New Normal CoronaAsosiasi Kabupaten: Bersiap Sambut New Normal CoronaKetua Umum APKASI Azwar Anas optimistis kehidupan masyarakat berangsur membaik di tengah pandemi virus corona.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 14:21:48