Ratusan warga negara Indonesia berduyun-duyun melayat mantan Ibu Negara Ani Yudhoyono yang disemayamkan di KBRI Singapura, Sabtu sore (1/6/2019) di Ruang Riptaloka KBRI untuk memberikan penghormatan terakhir kepada Ani Yudhoyono. Internasional
didampingi kedua putranya, Agus Harimurti Yudhoyono dan Edhie Baskoro Yudhoyono. Dia mengucapkan selamat malam, kemudian langsung menyalami WNI yang menunggu di Ruang Riptaloka."Cepat sekali ya Ibu Ani pergi," katanya dengan lirih kepada para pelayat.yang bertemu dengan SBY tak sanggup menahan kesedihan. Air mata terlihat berlinangan di wajah mereka.Setelah sekitar 5-10 menit, SBY mengucapkan terima kasih kepada seluruh WNI di sana. Dia mengatakan, telah setia mendampingi Ibu Ani.
Namun, awalnya dia tetap berharap Ibu Ani dapat kembali ke tanah air. Pada kesempatan itu pula, SBY juga berjanji akan mewujudkan banyak rencana-rencana Ibu Ani. Jenazah Ibu Ani telah dibawa meninggalkan lokasi pukul 19.46 waktu setempat menuju ke Pangkalan Militer Paya Lebar untuk diterbangkan ke Jakarta.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
ICMI: Indonesia Berduka Atas Meninggalnya Ani Yudhoyono'Semoga muncul ibu-ibu generasi muda yang mencontoh keteladanan ibu Ani,' kata Jimly.
Baca lebih lajut »
WNI Melayat Ibu Ani Yudhoyono di KBRI SingapuraSekitar 100 orang warga negara Indonesia mengantre untuk melayat Ani Yudhoyono.
Baca lebih lajut »
Haru Saat SBY, AHY, dan Ibas Gotong Peti Jenazah Ibu Ani YudhoyonoAmbulans yang membawa jenazah Ani Yudhoyono tiba di KBRI Singapura sekitar pukul 14.44 WIB. SBY dan keluarga besar ikut menyertai.
Baca lebih lajut »
Bupati KBB Mengenang Momen Bertemu SBY dan Ibu Ani di Floating...Duka mendalam dirasakan oleh Bupati Bandung Barat Aa Umbara Sutisna setelah mendengar kabar wafatnya istri Presiden ke-RI...
Baca lebih lajut »
SBY: Saya Ingin Wujudkan Cita-Cita Ibu AniSBY mengatakan Insya Allah akan mewujudkan cita-cita Bu Ani yang bisa diwujudkan
Baca lebih lajut »
SBY: Saya Ingin Wujudkan Cita-Cita Ibu AniSBY mengatakan Insya Allah akan mewujudkan cita-cita Bu Ani yang bisa diwujudkan AniYudhoyono RIPAniYudhoyono SelamatJalanIbuAni SBYudhoyono AgusYudhoyono Edhie_Baskoro
Baca lebih lajut »
Cerita SBY Dampingi Ani: Perawat RS Katakan Madam Ani Strong WomanSusilo Bambang Yudhoyono (SBY) bercerita saat mendampingi Ani Yudhoyono sebelum mengembuskan napas terakhir dalam perawatan di Singapura.
Baca lebih lajut »
SBY: Ibu Ani Wafat dengan Bahagia dan Tenang
Baca lebih lajut »
Kata-kata Manis SBY Satu Jam Sebelum Ibu Ani TiadaAni Yudhoyono tiada setelah krisis kesehatan sejak tiga hari lalu.
Baca lebih lajut »
SBY Diharapkan Teruskan Cita-Cita Ibu Ani
Baca lebih lajut »
Annisa Pohan Sebut Ani Yudhoyono Ingin Bangun Museum SBY dan Galeri Ani : Okezone NewsAnnisa Pohan mengungkapkan salah satu keinginan dari Ani Yudhoyono yang belum sempat terwujud - Nasional - Okezone News
Baca lebih lajut »