Salah cetak gol lagi, Mesir catatkan rekor sempurna fase grup

Indonesia Berita Berita

Salah cetak gol lagi, Mesir catatkan rekor sempurna fase grup
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 15 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 9%
  • Publisher: 78%

Bintang tim nasional Mesir, Mohamed Salah, kembali mencetak gol lagi ketika membantu tuan rumah mencatatkan rekor sempurna di fase penyisihan Grup A Piala ...

Jakarta - Bintang tim nasional Mesir, Mohamed Salah, kembali mencetak gol lagi ketika membantu tuan rumah mencatatkan rekor sempurna di fase penyisihan Grup A Piala Afrika 2019 dengan mengalahkan Uganda 2-0 di Stadion Internasional Kairo, Mesir, Senin dini hari WIB.

Ia melepaskan tendangan melengkung dengan kaki kiri yang berhasil melewati pagar hidup Uganda dan melesak ke sudut kanan gawang tanpa bisa dijangkau kiper Denis Onyango. Mesir terus menguasai pertandingan namun hingga laga usai mereka tak mampu menambah keunggulan mereka.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Piramida Lahun Mesir Dibuka untuk UmumPiramida Lahun Mesir Dibuka untuk UmumPeninggalan kuno berusia 4.000 tahun itu berlokasi di Kota Al Fayyum.
Baca lebih lajut »

Kata Trump, Kisruh dengan Turki soal S-400 dan F-35 Salah ObamaKata Trump, Kisruh dengan Turki soal S-400 dan F-35 Salah ObamaMenurut Trump pangkal masalahnya adalah pemerintah Obama yang menolak menjual sistem rudal Patriot AS kepada Turki. Presiden...
Baca lebih lajut »

Yuk, Perhatikan Adab Menyembelih Hewan KurbanYuk, Perhatikan Adab Menyembelih Hewan KurbanBerkurban adalah salah satu perintah Allah bagi umat Islam.
Baca lebih lajut »

Serda Ilham Salah Satu Kru Heli yang Hilang Kontak di PapuaSerda Ilham Salah Satu Kru Heli yang Hilang Kontak di PapuaSerda Dita Ilham Primojati, anggota TNI AD yang hilang kontak di Papua adalah warga Banyumas. Hingga kini masih dilakukan pencarian, Keluarga berharap ketemu.
Baca lebih lajut »

Trem Pernah Berjaya di BataviaTrem Pernah Berjaya di BataviaSalah satu jalur trem di Batavia adalah dari Pasar Ikan menuju Tanah Abang
Baca lebih lajut »

Ada yang Jebol di Usia Muda, Siapa yang Salah?Ada yang Jebol di Usia Muda, Siapa yang Salah?Orang tua di desa mendukung anak-anak mereka yang lakukan aktivitas pacaran
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 22:17:29