Arifki Chaniago melihat, Anies hanya tengah memanfaatkan waktu untuk menyapa masyarakat Indonesia lebih awal. Mengingat, wilayah geografis Indonesia yang luas.
Liputan6.com, Jakarta - Badan Pengawas Pemilu Republik Indonesia menyatakan, safari politik Anies Baswedan bisa saja dinilai sebagian pihak mencuri start kampanye. Meski tidak melanggar aturan Pemilu, namun Bawaslu menyebut tidakan tersebut kurang etis.
“Anies sudah mulai keliling Indonesia. Ini alarm untuk koalisi partai yang sibuk berwacana kelembagaan tetapi memilih membuang waktu agar kandidatnya dikenal lebih awal oleh masyarakat,” kata Arifki melalui pesan singkat diterima, Minggu . Direktur Eksekutif Aljabar Strategic ini meyakini, selama tindakan yang dilakukan Anies tidak melanggar aturan Pemilu maka adalah hak publik untuk tahu kandidat calon presiden mana yang akan maju sedari awal, meski mereka belum resmi terdaftar di KPU.
**Gempa Cianjur telah meluluhlantakkan Bumi Pasundan, mari bersama-sama meringankan penderitaan saudara-saudara kita di Cianjur dengan berdonasi melalui: rekening BCA No: 500 557 2000 A.N Yayasan Pundi Amal Peduli Kasih. Bantuan akan disampaikan dalam bentuk sembako, layanan kesehatan, tenda, dll. Kepedulian kita harapan mereka.
"Pertanyaannya, Bawaslu ini lembaga apa. Bawaslu ini kan lembaga pengawas pemilu, mengawasi parpol dan KPU. Mereka mulai bertugas ketika tahapan pemilu sudah dimulai. Dan mereka bukan dewan etik," kata Ali pada wartawan, Jumat 16 Desember 2022.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bawaslu Sebut Safari Anies tak Etis, Nasdem 'Pasang Badan' |Republika OnlineBawaslu sebut safari politik Anies tak etis, Nasdem membela Anies.
Baca lebih lajut »
Bawaslu Tolak Laporan APCD terkait Safari Politik Anies Baswedan Meski Ada Tambahan Alat BuktiKetua Bawaslu Rahmat Bagja menyatakan menolak laporan Aliansi Pemuda Cinta Demokrasi (APCD) terhadap safari politik Anies Baswedan di Provinsi Aceh. Simak berita selengkapnya di HardNews_Politik NewsOne CariBeritaditvOne aniesbaswedan bawaslu
Baca lebih lajut »
Laporan Safari Politik Anies, Bawaslu: Boleh Sosialisasi Asal Bukan di Tempat IbadahKetua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Rahmat Bagja mengimbau ke bakal capres dan parpol untuk tidak lakukan sosialisasi atau kampanye di tempat ibadah.
Baca lebih lajut »
Bawaslu Sebut Safari Politik Anies Tak Etis, Begini Pembelaan NasDemKetua DPP Bappilu DPP Partai NasDem Effendi Choirie membela bakal capres Anies Baswedan terkait aktivitas safari politiknya yang disebut tak etis oleh Bawaslu.
Baca lebih lajut »
Bawaslu Sebut Safari Politik Anies Curi Start, PDIP: Pelanggaran Etis!Hasto Kristiyanto mengatakan Anies Baswedan telah melakukan pelanggaran etis karena telah melakukan safari politik terlebih dahulu.
Baca lebih lajut »
Buntut Safari Politik Anies, Bawaslu Segera Buat Regulasi |Republika OnlineBawaslu segera membuat regulasi tentang kampanye buntut dari safari politik Anies.
Baca lebih lajut »