Jalur pantai selatan antara Cilacap dan Kebumen belum sepenuhnya tersambung. Pengemudi harus cermat memilih jalur penghubung. Sebuah truk terperosok saat melintas di jalur berkelok selepas pantai selatan. Nusantara AdadiKompas
Sebuah truk tronton bermuatan air minum kemasan terperosok di jalur alternatif selepas pantai selatan di Desa Pringtutul, Kecamatan Rowokele, Kebumen, Jawa Tengah, Senin . Minimnya rambu membuat pengendara terjebak kondisi jalan yang buruk selepas pantai selatan dan juga karena mengikuti aplikasi penunjuk jalan.
Jalur pantai selatan Jawa digadang-gadang menjadi jalur primadona baru sebagai jalur alternatif mudik untuk wilayah selatan Jawa. Namun, jalur sepanjang 1.250 kilometer yang diklaim sudah tersambung dari Banten hingga Pacitan, Jawa Timur, itu ternyata belum sepenuhnya terhubung di sejumlah daerah. Rambu yang minim juga masih menjadi masalah di sebagian jalur ini.
Di perbatasan Cilacap dengan Kebumen, Jawa Tengah, jalur lintas selatan ini menyempit. Jalur juga terjal berkelok di kawasan Kars Gombong Selatan. Senin , sebuah truk pengangkut minuman kemasan terperosok hampir masuk ke jurang lantaran sang sopir mengikuti arahan aplikasi penunjuk peta.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Minim Penerangan, Jalur Sentul Selatan-Puncak Hanya Cocok di Siang HariPengendara yang ingin melintas di jalur alternatif Sentul Selatan-Puncak disarankan pada siang hari saja karena saat malam hari masih minim lampu penerangan.
Baca lebih lajut »
Mudik Lebaran 2022, Muhadjir Minta Ganjar Promosikan Jalur Selatan JawaMuhadjir meminta agar Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mempromosikan jalur selatan untuk memecah kepadatan di Pantura saat mudik lebaran 2022
Baca lebih lajut »
Jalur Selatan Lumajang Sudah Bisa Digunakan oleh Pemudik Sepeda MotorJembatan gantung Gladak Perak yang semula putus akibat terdampak erupsi Gunung Semeru pada 4 Desember 2021 sudah bisa dilewati kendaraan roda dua. Hanya saja, tempat tersebut rawan menjadi titik kemacetan baru. Nusantara AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Mudik Jakarta-Yogyakarta via Jalur Selatan Garut, Bisa Menikmati Panorama Pantai | merdeka.comPemudik dari Jakarta dan wilayah sekitarnya yang hendak menuju Jawa Tengah juga Yogyakarta, kini bisa menggunakan jalur pantai selatan jawa. Bupati Garut, Rudy Gunawan memastikan bahwa jalur pantai selatan wilayah Kabupaten Garut saat dipastikan aman digunakan.
Baca lebih lajut »
Antisipasi Kemacetan di Tol, Ganjar Promosikan Mudik via Jalur SelatanGubernur Jateng, Ganjar Pronowo, mempromosikan pemudik lewat Jalur Selatan Jateng untuk urai kemacetan di jalan tol.
Baca lebih lajut »