Lantaran ingin merayakan Lebaran di rumah, sejumlah pasien Covid-19 di Pamekasan meminta dipulangkan.
Permintaan itu juga datang dari kerabat. Mereka ingin anggota keluarga mereka ber-Lebaran di rumah, meski berstatus positif Covid-19 hingga PDP.
Baca juga:Ketua Penanganan Covid-19 Rumah Sakit Umum Daerah dr Slamet Martodirjo Pamekasan Syaiful Hidayat membenarkan, banyak keluarga pasien Covid-19 yang datang ke rumah sakit jelang Lebaran.Keluarga menuntut, pasien Covid-19 diizinkan pulang untuk ber-Lebaran di rumah."Ada yang mengancam kami, tapi kami tetap tegas tidak memperbolehkan pasien Covid-19 pulang," kata dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wapres Ma'ruf Amin Minta Maaf Covid-19 Belum Hilang Saat LebaranMa'ruf Amin meminta maaf karena virus corona yang menyebabkan penyakit Covid-19 belum juga hilang jelang Lebaran.
Baca lebih lajut »
Yasonna: Lebaran momen perkuat persaudaraan saat pandemi COVID-19Menteri Hukum dan HAM Yasonna H. Laoly memaknai Lebaran 2020 sebagai momentum untuk memperkuat tali persaudaraan antarsesama di tengah pandemi ...
Baca lebih lajut »
Pesan Jokowi Saat Lebaran di Tengah Pandemi Covid-19Jokowi menambahkan, hari raya di tengah pandemi dapat menambah peluang untuk tiap muslim melaksanakan ibadah.
Baca lebih lajut »
Pasien Positif dan PDP Covid-19 Minta Pulang, Alasannya Ingin Lebaran di RumahKetua Penanganan Covid-19 Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Slamet Martodirjo (Smart) Pamekasan, Syaiful Hidayat menolak permintaan tersebut.
Baca lebih lajut »
5 Strategi agar Pasien Non-Covid-19 Tak Tertular Corona Saat ke Rumah SakitBerikut 5 solusi yang dapat dilakukan untuk mencegah penularan corona ke pasien non-Covid-19 di rumah sakit.
Baca lebih lajut »
Niat dan Tata Cara Sholat Idul Fitri di Rumah Saat Pandemi Corona Covid-19Biasanya di hari tersebut seluruh umat muslim melaksanakan sholat Idul Fitri secara berjemaah di pagi hari.
Baca lebih lajut »