S&P proyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia 2020 sebesar 1,8 persen

Indonesia Berita Berita

S&P proyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia 2020 sebesar 1,8 persen
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Keputusan pemerintah untuk mengeluarkan sejumlah langkah kebijakan fiskal yang berani akan membantu mencegah pemburukan ekonomi jangka panjang.

FILE PHOTO: People pass by the logo of Standard Chartered plc at the SIBOS banking and financial conference in Toronto, Ontario, Canada October 19, 2017. REUTERS/Chris Helgren

Karenanya, tingkat pertumbuhan ekonomi jangka panjang Indonesia diperkirakan akan tetap jauh di atas rata-rata negara peers, kata Departemen Komunikasi Bank Indonesia dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, Minggu. S&P juga memandang fleksibilitas nilai tukar rupiah akan memberikan manfaat bagi daya saing eksternal Indonesia selama beberapa tahun ke depan dan memperbesar ruang bank sentral dalam menjaga cadangan devisa.

Secara khusus S&P menyoroti peran penting Bank Indonesia dalam mendukung upaya mempertahankan pertumbuhan ekonomi dan meredakan guncangan ekonomi dan keuangan. Perppu, yang baru-baru ini ditandatangani oleh Presiden Joko Widodo, memberikan kewenangan kepada Bank Indonesia untuk membeli surat berharga Pemerintah di pasar perdana apabila permintaan pasar dinilai tidak memadai.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mulai 7 Mei 2020, AirAsia Kembali Mengudara di IndonesiaMulai 7 Mei 2020, AirAsia Kembali Mengudara di IndonesiaAirAsia Group berencana kembali membuka layanan penerbangan reguler di beberapa negara.
Baca lebih lajut »

Triwulan I 2020, Nilai Ekspor Perikanan Indonesia Capai US$ 1,24 MTriwulan I 2020, Nilai Ekspor Perikanan Indonesia Capai US$ 1,24 MNilai ekspor Indonesia pada Januari-Maret 2020 mencapai US$ 1,24 miliar atau meningkat 9,82% dibanding periode yang sama tahun sebelumnya.
Baca lebih lajut »

Data Corona Terkait Indonesia, 17 April 2020 Pukul 17.00 WIBData Corona Terkait Indonesia, 17 April 2020 Pukul 17.00 WIBAngka positif COVID-19 di Indonesia masih terus bertambah. Hari ini ada 407 kasus baru, sehingga total ada 5.923 kasus positif COVID-19.
Baca lebih lajut »

Tambah 325, Kasus Positif Corona di Indonesia Tembus 6.248 Per 18 April 2020Tambah 325, Kasus Positif Corona di Indonesia Tembus 6.248 Per 18 April 2020CoronaUpdate Kasus positif virus Corona di Indonesia mencapai angka 6.248 per hari ini Sabtu 18 April 2020. Angka itu bertambah 325 orang. CoronaIndonesia VirusCorona
Baca lebih lajut »

Bertambah 407, Kasus Positif Corona di Indonesia Jadi 5.923 Per 17 April 2020Bertambah 407, Kasus Positif Corona di Indonesia Jadi 5.923 Per 17 April 2020CoronaUpdate Kasus positif virus Corona di Indonesia mencapai angka 5.923 hari ini. Angka itu bertambah 407. CoronaIndonesia
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 07:30:36