Dalam setahun, tercatat 270 ribu wisatawan Jerman ke Indonesia.
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Duta Besar RI untuk Jerman Arif Havas Oegroseno mengapresiasi rencana Citilink untuk membuka rute penerbangan ke Frankfurt pada kwartal keempat tahun 2019 mendatang. Ia melihat bahwa peluang pasarnya besar dan cukup menjanjikan.
Menurut Dubes Oegroseno, langkah Citilink membuka rute penerbangan ke Frankfurt sangat tepat. Dalam setahun, tercatat lebih dari 270 ribu wisatawan asal Jerman yang berwisata ke Indonesia. Jumlah WNI di Jerman sendiri tercatat sekitar 25 ribu orang. Menurut dia, selama ini pasar yang cukup besar tersebut banyak dimanfaatkan maskapai negara ASEAN lain, terutama Singapore Airlines dan Thai Airways.
Pertemuan dengan delegasi Citilinkyang juga dihadiri Konjen RI Frankfurt, Toffery Soetikno, itu membahas beberapa rencana untuk memperluas jangkauan pasar Citilink di Frankfurt. Rencana tersebut antara lain berupa kerja sama denganLufthansa untuk penerbangan lanjutan serta dengan Deutsche Bahn untuk lanjutan dengan kereta api.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rute baru Citilink ke Frankfurt berpeluang raup wisman dari JermanDuta Besar RI untuk Jerman Arif Havas Oegroseno mengapresiasi rencana Citilink untuk membuka rute penerbangan ke Frankfurt pada kwartal keempat tahun ...
Baca lebih lajut »
Banyuwangi Makin Seksi, Citilink dan Xpress Air Buka Rute BaruAkses udara Banyuwangi semakin oke saja. Buktinya, penambahan flight hingga pembukaan rute baru dilakukan. Rute baru dibuka...
Baca lebih lajut »
Banyuwangi Segera Buka Rute Penerbangan ke BanjarmasinGrup Xpress Air akan buka rute penerbangan Banyuwangi-Banjarmasin
Baca lebih lajut »
Kemenpar Bahas Penambahan Frekuensi Penerbangan KL-BWX Citilink di FGDKementerian Pariwisata menyambut baik rencana penambahan frekuensi penerbangan Citilink rute Kuala Lumpur-Banyuwangi. Bahkan,...
Baca lebih lajut »
Turkish Airlines Buka Rute Langsung Istanbul-BaliSaat ini Turkish Airlines melayani penerbangan tiga kali sepekan ke Bali. Turki Bali Penerbangan TurkishAirlines
Baca lebih lajut »
11 Rute Angkutan Berubah Imbas Rekayasa Sukajadi-Setiabudi BandungCatat! Terdapat 11 rute angkutan yang terkena imbas uji coba rekayasa Jalan Sukajadi, Setiabudi dan Cipaganti, Kota Bandung. rekayasalalin Bandung
Baca lebih lajut »