Ketua Umum Persipura Jayapura Benhur Tomi Mano mengaku mendengar isu bakal ada perubahan komisaris, dan direksi di internal PT Liga Indonesia Baru. RUPSPTLIB
jpnn.com, JAKARTA - Ketua Umum Persipura Jayapura Benhur Tomi Mano mengaku mendengar isu bakal ada perubahan komisaris, dan direksi di internal PT Liga Indonesia Baru dalam Rapat Umum Pemegang Saham luar biasa, yang digelar Senin melalui virtual meeting. Dia berharap kalaupun memang ada perubahan, lebih baik sosok di PT LIB nantinya bukanlah orang dari internal PSSI, melainkan orang luar yang dinilai memang layak memimpin PT LIB sebagai sebuah perusahaan.
Baca Juga: "Kalau info itu benar, pasti akan sulit mencari orang-orang yang profesional dan kapabel untuk menjalankan roda kompetisi, apalagi menangani finansial LIB, perlu transparansi." BTM panggilan karibnya, setuju dengan usul dari Madura United yang meminta sosok direksi di PT LIB nantinya tidak terafiliasi dengan klub, agar terhindar dari conflict of interest.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
RUPS Luar Biasa PT LIB Digelar 18 Mei, Ini Jadwal dan PesertanyaRapat umum pemegang saham luar biasa (RUPSLB) PT Liga Indonesia Baru (LIB) sudah dipastikan digelar pada Senin (18/5). RUPSPTLIB
Baca lebih lajut »
Enam Agenda RUPS Luar Biasa LIB |Republika OnlineLIB agendakan RUPS Luar Biasa, Senin (18/5).
Baca lebih lajut »
RUPS PT Liga Indonesia Baru Sepakat Digelar VirtualPada rapat nanti akan dibahas mengenai laporan kegiatan kompetisi pada Februari hingga Mei. Kemudian, akan ada laporan keuangan.
Baca lebih lajut »
Nasib Liga 1 Belum tentu Diputuskan di RUPS LIBHasani mengatakan di tengah kondisi pandemi covid-19 dan adanya kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), maka pihaknya akan menggelar rapat secara virtual.
Baca lebih lajut »
PT SAL Bantah Ada Penyerangan ke Orang RimbaPersoalan antara PT SAL dengan Orang Rimba dan melibatkan warga desa sekitar telah berakhir dengan mediasi dan kesepakatan untuk menjaga perdamaian dan saling bekerja sama.
Baca lebih lajut »