Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta melemah 54 poin atau 0,33 persen menjadi 16.429 per dolar AS hari ini, Rabu (26/6/2024).
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta melemah 54 poin atau 0,33 persen menjadi 16.429 per dolar AS hari ini, Rabu . Penutupan perdagangan sebelumnya, rupiah berada di 16.375 per dolar AS.
Kenaikan indeks dolar AS disebabkan efek dari indeks harga rumah AS yang naik 0,2 persen dari sebelumnya 0,1 persen per Selasa . “Kenaikan indeks dolar AS ini efek dari data ekonomi AS semalam, yaitu data harga rumah dan tingkat keyakinan konsumen AS yang masih memperlihatkan kenaikan, sehingga masih berpotensi menyumbang inflasi AS,” ungkap dia dikutip dari Antara Rabu .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rupiah Melemah, Dolar Tembus Rp 16.300Rupiah kembali melemah di hadapan dolar Amerika Serikat (AS), tertekan indeks dolar (DXY) yang masih naik.
Baca lebih lajut »
Rupiah Merosot ke Level Rp 16.302 Per Dolar AS Pagi IniNilai tukar rupiah terhadap dolar AS di pasar spot melemah pada perdagangan Jumat, 14 Juni 2024.
Baca lebih lajut »
Meski Nilai Tukar Rupiah Melemah, Harga Material di Maluku Tengah StabilMeski nilai tukar rupiah melemah terhadap Dolar AS, namun harga jual material bangunan masih stabil.
Baca lebih lajut »
Rupiah Terus Keok, Dolar AS Bisa Tembus Rp 17.000?Nilai tukar rupiah terus melemah terhadap dolar AS.
Baca lebih lajut »
Waswas Rasio Utang RI Naik Jadi Biang Kerok Dolar AS Tembus Rp 16.400Nilai tukar Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (AS) masih dalam tren melemah.
Baca lebih lajut »
Nilai Tukar Rupiah Terhadap Dolar Amerika Serikat AS Melemah Cukup DalamNilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat AS melemah cukup dalam pada penutupan perdagangan Kamis sore
Baca lebih lajut »