Sejak ditinggal kedua orang tuanya, Azellia hanya diasuh neneknya
REPUBLIKA.CO.ID, BALIKPAPAN -- Rumah Zakat telah menyalurkan 10 paket Kado Lebaran Yatim dan Dhuafa kepada 10 anak yatim dan dhuafa yang ada di Kecamatan Balikpapan Selatan, Senin . Salah satu penerima manfaat dari bingkisan Kado Lebaran Yatim adalah Azellia. Saat ini, Azellia berumur 7 tahun dan bersekolah di SD Negeri 010 Balikpapan Selatan.
Azellia saat ini tinggal bersama nenek, bibi dan pamannya. Ayah Azellia telah lama meninggal ketika Azellia masih duduk di Taman kanak-kanak. Sedangkan ibu Azellia sudah lama meninggalkan Azellia dan ayahnya. Sehingga Azellia hanya diurus sang nenek yang sudah sepuh. Untuk kebutuhan sehari-hari, Azellia dan nenek dibantu oleh paman dan bibinya. Dulu nenek Azellia berjualan, tapi karena kondisi fisik yang sudah tidak memungkinkan menyebabkan nenek Azellia tidak dapat berjualan lagi.
Azellia mengucapkan banyak terima kasih kepada para donatur Rumah Zakat atas bantuan yang diberikan kepadanya."Semoga donatur Rumah Zakat diberikan kesehatan dan keberkahan rezeki," kata Azellia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rumah Zakat Salurkan Zakat Fitrah Bagi Para ''Pejuang' |Republika OnlineRumah Zakat menyalurkan zakat dari donatur yang membayar fitrah di awal Ramadhan
Baca lebih lajut »
,Rumah zakat Salurkan Paket Syiar Al Quran |Republika OnlineRamadhan ini Rumah Zakat gelar program kebahagiaan Ramadhan DimulaiDariKita
Baca lebih lajut »
19 Ribu Paket Ramadhan Rumah Zakat Sudah Didistribusikan |Republika OnlineRumah Zakat membagikan bingkisan kepada yatim dhuafa dari Aceh hingga Papua
Baca lebih lajut »
Penerimaan Wakaf Rumah Zakat Naik 20 Persen |Republika OnlineRumah Zakat menargetkan terjadi kenaikan wakaf hingga 30 persen
Baca lebih lajut »
Mencari Rumah Tanpa Keluar RumahPPDPP menggelar lomba video instagram untuk kategori umum, dan lomba karya tulis untuk kategori jurnalis dan citizen journalism.
Baca lebih lajut »
Enggan di Rumah Hantu Sragen, Dua Pemudik dari Palembang Pilih Isolasi di Rumah Kosong - Tribunnews.comKeduanya memilih karantina rumah kosong milik saudaranya akibat kabar rumah karantina berhantu yang disediakan tim satgas Covid-19 Desa Sepat
Baca lebih lajut »