Rumah Zakat Salurkan Bantuan APD ke RS Kencana |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Rumah Zakat Salurkan Bantuan APD ke RS Kencana |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Di wilayah Banten, khususnya Kota Serang kasus Covid-19 sudah menghawatirkan.

REPUBLIKA.CO.ID, SERANG -- Rumah Zakat Action bersama Relawan Nusantara kembali menyalurkan Alat perlindungan Diri untuk para tenaga medis covid-19 di Rumah sakit Kencana Jalan Ahmat Yani No 21-23 Cipere, Kota Serang, Banten.Wabah Covid-19 saat ini masih meresahkan masyarakat dunia bahkan Indonesia. Saat ini wilayah Banten, khususnya Kota Serang kasus Covid-19 sudah menghawatirkan. Per tanggal 13 April saja, jumlah ODP sebanyak 220 orang, PDP 6 orang, positif 2 orang dan meninggal 1 orang.

Dokter Ratu dari pihak RS Kencana mengucapkan terimakasih dengan adanya bantuan APD ini. Menurutnya, bantuan tersebut sangat bermanfaat khususnya untuk tenaga medis, Selasa . “Kami sebagai garda terdepan mengucapkan banyak terima kasih kepada rumah zakat atas bantuan APD,dan ini sangat bermanfaat sekali buat kita semua,saat ini memang sedang kami butuhkan juga APD untuk di RS kencana ini” kata Dr. Ratu Evi Sufiati.BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rumah Zakat Kembali Salurkan APD ke Rumah Sakit di DIY |Republika OnlineRumah Zakat Kembali Salurkan APD ke Rumah Sakit di DIY |Republika OnlineSelain sarana medis, rumah Zakat juga menyalurkan sembako bagi warga yang membutuhkan
Baca lebih lajut »

Rumah Zakat Salurkan Bantuan Bagi Siti Aminah |Republika OnlineRumah Zakat Salurkan Bantuan Bagi Siti Aminah |Republika OnlineDari hasil pemeriksaan itu, dokter menganjurkan mata kiri Siti harus dioperasi.
Baca lebih lajut »

,Link Aja dan Rumah Zakat Salurkan APD ke RSUD Balaraja |Republika Online,Link Aja dan Rumah Zakat Salurkan APD ke RSUD Balaraja |Republika OnlinePemberian bantuan APD sebagai upaya mencegah penyebaran Covid-19
Baca lebih lajut »

Pemkab Purbalingga Salurkan Bantuan APD ke Rumah Sakit |Republika OnlinePemkab Purbalingga Salurkan Bantuan APD ke Rumah Sakit |Republika OnlineBantuan ini memang sangat dibutuhkan tenaga medis di Purbalingga.
Baca lebih lajut »

Rumah Yatim salurkan APD Bagi Tenaga Medis RSUD Cililin |Republika OnlineRumah Yatim salurkan APD Bagi Tenaga Medis RSUD Cililin |Republika Onlinehingga kini, belum ada bantuan APD dari pihak manapun yang diterima RSUD Cililin
Baca lebih lajut »

Kempupera Gandeng Bank Papua Salurkan Dana Bedah Rumah Rp 68,775 MKempupera Gandeng Bank Papua Salurkan Dana Bedah Rumah Rp 68,775 MBSPS merupakan salah satu program Kempupera yang memberikan dana stimulan bagi MBR sehingga dapat meningkatkan kualitas rumah.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 12:21:25