Setidaknya ada tiga roket yang menghantam bandara Kandahar di Afghanistan.
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL -- Seorang pejabat setempat mengatakan, setidaknya ada tiga roket yang menghantam bandara Kandahar di Afghanistan malam kemarin. Kejadian itu, katanya, berjalan seiring dengan Taliban yang kembali melakukan serangan di banyak wilayah.
Pashtun mengatakan, pekerjaan untuk memperbaiki landasan pacu sedang berlangsung. Diharapkannya, bandara akan beroperasi kembali mulai hari ini. Lokasi pangkalan udara Kandahar digadang-gadang sangat penting untuk keperluan logistik dan dukungan udara yang diperlukan. Utamanya bagi pemerintah yang terus bertahan menjaga wilayahnya dari serangan militan di kota terbesar kedua di Afghanistan itu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hamilton Unggul Tipis dari Verstappen di FP3 GP Hungaria |Republika OnlineSesi FP3 sempat terhenti sementara saat Mick Schumacher menabrak pagar pembatas
Baca lebih lajut »
Anies Kunjungi Harimau di Ragunan yang Sempat Terpapar Covid |Republika OnlineDua ekor Harimau Sumatra di Ragunan didiagnosis positif Covid-19 pada 15 Juli lalu.
Baca lebih lajut »
Pasukan Afghanistan Bertempur Sengit dengan Taliban |Republika OnlineTaliban berupaya keras untuk merebut Kota Lashkargah, ibu kota Helmand.
Baca lebih lajut »
200 Penerjemah Afghanistan Telah Mendarat di AS |Republika OnlineAS memberikan visa ke penerjemah Afghanistan yang se
Baca lebih lajut »