Kisah musik rock dan mie, siasat bertahan di tengah gempuran korona. Internasional adadikompas
Pemilik toko Mie dan penyanyi band rock Zhong-D-Yin, Wang Zongxing membuat mie untuk pelanggan di restorannya di Shenzhen, setelah wabah penyakit COVID-19. Foto diambil pada Jumat di restoran Wang di Guangdong, China.
Dikenal dengan nama panggung, Ghost, Wang adalah vokalis di kelompok band, Zhong-D-Yin, yang lagu-lagunya menceritakan kehidupan pekerja migran di kamar-kamar asrama yang sumpek sesak. Mereka juga bicara soal kesendirian, percintaan, bahkan risiko kecelakaan kerja. “Kalau sedang di atas panggung, saya bisa lupa segalanya. Saya bahagia hanya ketika di atas panggung karena bisa menjadi diri sendiri,” kata Wang.
Untuk mencari penghasilan tambahan, Wang mau tak mau harus bekerja di pabrik pembuat kotak karton. Ia tak punya pilihan lain karena tak banyak pabrik yang beroperasi kembali setelah pencabutan kebijakan karantina.Sungai Shenzhen yang membatasi pinggiran kota Shenzhen, China, seperti terlihat pada Selasa .
“Sekitar 10 tahun lalu, wilayah ini semuanya pabrik dan kumuh. Sekarang ada kereta bawah tanah, jalan raya, dan mal-mal mewah. Harga sewa apartemen jadi 3.200 yuan per bulan. Padahal upah pabrik hanya 5.000 yuan per bulan. Hidup makin susah bagi buruh,” kata Wang.Beban kehidupan kian berat gara-gara wabah korona. Laporan dari perusahaan sekuritas Zhongtai, bulan lalu, menyebutkan wabah korona menghilangkan 70 juta lapangan pekerjaan dan menaikkan pengangguran hingga 20,5 persen.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dipaksakan saat Covid-19 Bikin Anggaran Pilkada MembengkakPenambahan anggaran merupakan konsekuensi pilkada di tengah pandemi virus korona.
Baca lebih lajut »
Retail dan Logistik Punya Potensi Tumbuh di Tengah Pandemi Korona'Kita lihat misalnya retail dan logistik relatif oke ya. Kebutuhan mereka untuk operasional tambahan dan investasi itu cukup kuat, tapi mereka sulit mengembalikan pinjaman di bank.'
Baca lebih lajut »
NTT Tetap Waspadai DBD dan Malaria di Tengah Pandemi KoronaKorban meninggal akibat DBD di NTT tersebar di 14 dari 22 kabupaten dan kota, sedangkan korban terbanyak berasal dari Kabupaten Sikka sebanyak 14 orang, Belu 9 orang, dan Kota Kupang 7 orang.
Baca lebih lajut »
Majukan UMKM, Kemenkop Gandeng |em|E-commerce|/em| |Republika OnlineUMKM yang terhubung dengan platform online mampu bertahan di tengah pandemi ini.
Baca lebih lajut »
Potret Pemukiman Kumuh Filipina di Tengah Pemberlakuan LockdownWarga kurang mampu Filipina bertahan hidup hanya mengandalkan bantuan dari pemerintah di tengah pemberlakuan lockdown
Baca lebih lajut »
Kasus Said Didu akan Segera DigelarperkarakanHA mangkir dari panggilan dengan dalih tengah dalam situasi pandemi virus korona baru (covid-19) dan ingin menaati aturan pembatasan sosial berskala besar (PSBB).
Baca lebih lajut »