Rivan Purwantono: Harhubnas Jadi Momentum Penting untuk Kemajuan Transportasi Nasional

Rivan Achmad Purwantono Berita

Rivan Purwantono: Harhubnas Jadi Momentum Penting untuk Kemajuan Transportasi Nasional
HarhubnasTransportasiJasa Raharja
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 59%

JPNN.com : Rivan A. Purwantono mengatakan Harhubnas jadi momentum penting untuk kemajuan transportasi nasional.

jpnn.com, BALI - Direktur Utama Jasa Raharja , Rivan A. Purwantono, menghadiri upacara peringatan Hari Perhubungan Nasional 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Perhubungan di Bali Maritime Tourism Hub Benoa, Bali , pada Selasa .

Dalam kesempatan tersebut, Rivan menyatakan bahwa Hari Perhubungan Nasional merupakan momen penting untuk menghargai peran transportasi dalam kehidupan masyarakat. “Kami berterima kasih kepada Bapak Menteri Perhubungan atas kepemimpinannya yang berhasil memperluas jaringan transportasi di Indonesia. Pengembangan infrastruktur yang dilakukan Kemenhub telah mendukung pertumbuhan berbagai sektor, seperti layanan, pendidikan, kesehatan, dan kesempatan kerja," ujar Rivan dalam sambutannya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Harhubnas Transportasi Jasa Raharja Dirut Jasa Raharja Hari Perhubungan Nasional Bali

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Diisukan Jadi Anggota Partai Golkar, Kelakar Jokowi: Lah, Katanya Jadi Ketua Umum, Katanya Jadi Dewan PembinaDiisukan Jadi Anggota Partai Golkar, Kelakar Jokowi: Lah, Katanya Jadi Ketua Umum, Katanya Jadi Dewan PembinaBerita Diisukan Jadi Anggota Partai Golkar, Kelakar Jokowi: Lah, Katanya Jadi Ketua Umum, Katanya Jadi Dewan Pembina terbaru hari ini 2024-08-31 08:34:47 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Jasa Raharja Boyong 4 Penghargaan Bergengsi GRC & Performance Excellence Award 2024Jasa Raharja Boyong 4 Penghargaan Bergengsi GRC & Performance Excellence Award 2024JPNN.com : Dirut Jasa Rahaja Rivan A Purwantono menyebut apresiasi GRC & Performance Excellence jadi motivasi perusahaan tingkatkan inovasi dan kualitas
Baca lebih lajut »

Peringati Harhubnas, Ditjen Hubdat Gelar Aksi Donor Darah SerentakPeringati Harhubnas, Ditjen Hubdat Gelar Aksi Donor Darah SerentakDirektorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan menggelar kegiatan Donor Darah secara serentak di Terminal Tipe A seluruh Indonesia.
Baca lebih lajut »

Peringati Harhubnas, Heru Budi Ingatkan Kemacetan Jakarta Juga Tanggung Jawab Daerah PenyanggaPeringati Harhubnas, Heru Budi Ingatkan Kemacetan Jakarta Juga Tanggung Jawab Daerah PenyanggaHeru menyebut fasilitas transportasi umum di Jakarta sebenarnya sudah cukup baik ketimbang daerah lain.
Baca lebih lajut »

17 September Dirayakan Hari Perhubungan Nasional, Berikut Sejarah dan Temanya Tahun Ini17 September Dirayakan Hari Perhubungan Nasional, Berikut Sejarah dan Temanya Tahun IniHari Perhubungan Nasional atau Harhubnas dirayakan setiap 17 September di Indonesia. Berikut ini sejarah dan tema perayaan Harhubnas di tahun 2024.
Baca lebih lajut »

KSOP Kelas I Dumai meriahkan Harhubnas dengan aksi bersih pantaiKSOP Kelas I Dumai meriahkan Harhubnas dengan aksi bersih pantaiKantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas I Dumai dalam rangka memperingati Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2024 melaksanakan kegiatan ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 19:07:15