Peneliti Surabaya Survey Center (SSC) Surokim Abdussalam menyarankan agar Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini tidak ikut-ikutan masuk dalam pusaran kegaduhan ...
Surabaya - Peneliti Surabaya Survey Center Surokim Abdussalam menyarankan agar Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini tidak ikut-ikutan masuk dalam pusaran kegaduhan yang terjadi di internal PDI Perjuangan Surabaya.
Menurut Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya Universitas Trunojoyo Madura ini, kekuatan Risma di PDIP sebenarnya ada pada hubungan dan lobi khusus ke Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri. "Risma bukan kader genuine organik, kalau sampai terseret pada pusaran konflik malah tidak fungsional untuk beliau ke depannya dan menurut saya cukup berisiko jika bersikap dan potensial membuka front yang manifest," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sudah Bisa Jalan, Risma Pilih Tinjau Sekolah Cagar BudayaWali Kota Surabaya Tri Rismaharini sudah pulih dan mulai bisa berdiri. Agenda pertama setelah bisa berdiri dengan mendatangi sekolah cagar budaya di Kota Pahlawan, Senin (8/7/2019).
Baca lebih lajut »
Pengamat Sebut Keputusan Megawati Soal Pemimpin DPC PDIP Surabaya TepatKonferensi Wilayah DPC PDIP Surabaya merumuskan ketua baru yakni Adi Sutarwijono. Pengamat komunikasi politik Unair Suko Widodo memuji keputusan itu.
Baca lebih lajut »
Pengamat Sebut Adi Sutarwijono Layak Pimpin DPC PDIP SurabayaPengamat komunikasi politik Universitas Airlangga (Unair) Suko Widodo memuji keputusan DPP PDIP menunjuk Adi Sutarwijono memimpin DPC PDIP Surabaya 2019-2024.
Baca lebih lajut »
Whisnu Dikabarkan Maju Pilwalkot, Adi Jadi Ketua PDIP SurabayaPadahal pada pertemuan sebelumnya, mayoritas PAC mengusulkan kembali Whisnu sebagai Ketua DPC PDIP untuk masa bakti ketiga.
Baca lebih lajut »
Jadi Ketua DPC PDIP Surabaya, Ini Langkah Pertama Adi SutarwijonoKetua DPC PDIP Surabaya Adi Sutarwijono angkat bicara pascapenunjukannya di konfercab. Dia berencana akan melakukan pertemuan dengan pengurus DPC yang lama.
Baca lebih lajut »
PDIP Harap Qanun Poligami tidak Terburu-buru DisahkanSaat ini, qanun poligami sedang dibahas oleh Pemerintah provinsi dan DPRD Aceh.
Baca lebih lajut »