Rifat Sungkar Optimis Raih Juara dan Salip Sean Gelael di APRC 2022

Indonesia Berita Berita

Rifat Sungkar Optimis Raih Juara dan Salip Sean Gelael di APRC 2022
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 VIVAbola
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 51%

Persaingan Rifat Sungkar dan Sean Gelael memanas di Asia Pasific Rally Championship (APRC) 2022 Danau Toba.

Overall APRC, leg pertama Gelael bersama navigatornya, Hugo Magalhaes menduduki peringkat pertama dengan catatan waktu tercepat, 38.42.8. Posisi kedua, Rifat Sungkar bersama navigatornya, Benjamin Searcy dengan menorehkan waktu 39.44.0Kemudian, posisi ketiga tim tuan rumah, Wakil Gubernur Sumut, Musa Rajekshah bersama navigatornya, Hervian Soejono dengan mencatat waktu tercepat 41.43.1.

APRC 2022 Danau Toba, para pereli berlaga di kelas M1, harus melalui 12 SS di lintasan Hutan Tanaman Industri Sektor Nauli, Parapat, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara. "Di leg 1 ini, inilah reli yang tidak pendek, relinya panjang. Kita baru section 1 di leg 1, hasilnya alhamdulillah sesuai dengan ekspektasi, saat ini kita berada di posisi 2," kata Rifat Sungkar kepada wartawan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

VIVAbola /  🏆 30. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Panas, Sean Galeal dan Rifat Sungkar Saling Tantang di APRC 2022Panas, Sean Galeal dan Rifat Sungkar Saling Tantang di APRC 2022Pembalap usia 26 tahun ini, melempar tantangan kepada Rifat Sungkar yang menyebutkan siap adu kecepatan di kelas M1 APRC 2022 Danau Toba.
Baca lebih lajut »

Kata Rifat Sungkar Bersaing dengan Wagub Sumut di APRCKata Rifat Sungkar Bersaing dengan Wagub Sumut di APRCWakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah siap adu kecepatan dengan 7 pereli di kelas M1 Asia Pasific Rally Championship (APRC) Danau Toba 2022.
Baca lebih lajut »

Panas, Sean Galeal dan Rifat Sungkar Saling Tantang di APRC 2022Panas, Sean Galeal dan Rifat Sungkar Saling Tantang di APRC 2022Pembalap usia 26 tahun ini, melempar tantangan kepada Rifat Sungkar yang menyebutkan siap adu kecepatan di kelas M1 APRC 2022 Danau Toba.
Baca lebih lajut »

Bapak-Anak, Ricardo dan Sean Gelael Adu Kecepatan di APRC 2022Bapak-Anak, Ricardo dan Sean Gelael Adu Kecepatan di APRC 2022Ricardo Gelael dengan Muhammad Sean Ricardo Gelael. Keduanya, adu kecepatan di kelas M1.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 21:04:32