Jawa Barat telah menerapkan PSBB yang berlaku di seluruh kabupaten dan kota se-Jawa Barat sejak 6 Mei 2020 lalu.
"Selama PSBB ini hasilnya menggembirakan, kami ada data pada saat PSBB Bodebek, pada saat ditambahi dengan Bandung Raya dan kota/kabupaten sisanya, terjadi penurunan," kata Ridwan Kamil dalam potongan video yang ditayangkan dalam konferensi pers di Gedung BNPB, Sabtu .Emil, sapaaan akrab Ridwan Kamil, menuturkan, sebelum penerapan PSBB, penambahan harian kasus Covid-19 di Jawa Barat berada di angka sekitar 40 kasus per hari.
"Di akhir PSBB ini, di hari ini saya wawancara itu sudah turun ke 21-24 kasus per hari," kata mantan Wali Kota Bandung tersebut. Emil melanjutkan, sebelum PSBB terdapat peningkatan jumlah pasien di rumah sakit di mana pada akhir April ada sekitar 430 pasien sedangkan sekarang jumlahnya turun menjadi sekitar 350 pasien.Kemudian, Emil menyebut sebelum PSBB angkat kematian akibat Covid-19 sebanyak 7 orang per hari dan kini turun menjadi 4 orang per hari setelah PSBB diterapkan.
"Sehingga pasca-PSBB kami bisa melakukan relaksasi ekonomi, hidup kembali normal tapi dengan pembatasan," kata Kang Emil.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pekan Depan Ridwan Kamil Evaluasi Pelaksanaan PSBB Jawa BaratMenurut Ridwan Kamil, setelah PSBB diterapkan, 63 wilayah Jawa Barat tak ditemukan pasien baru Covid-19.
Baca lebih lajut »
Ridwan Kamil: 360 Ribu Pemudik Curi Start Masuk Jawa BaratRidwan Kamil menyayangkan pemudik yang nekat ke Jawa Barat karena sebaran Covid-19 mulai bisa dikendalikan.
Baca lebih lajut »
Satpol PP Jakarta Barat Sanksi Pelanggar PSBB Sapu Trotoar |Republika OnlineSekitar 20 pelanggar PSBB yang tidak menggunakan masker saat di luar rumah.
Baca lebih lajut »
Pemberlakuan PSBB Seluruh Pulau Jawa, Ganjar Pranowo: Kami Siap SajaBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merekomendasikan penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di seluruh Pulau Jawa.
Baca lebih lajut »
BKPM: Jawa Barat Lebih Diminati Investor Ketimbang JakartaDalam 5 tahun terakhir (2016 hingga triwulan I-2020), investasi di Jawa Barat paling diminati oleh investor, baru disusul oleh DKI Jakarta. Begini datanya: BKPM via detikfinance
Baca lebih lajut »
BKPM : Jawa Barat Paling Diminati Investor Dalam Lima Tahun TerakhirRealisasi investasi triwulan I 2020 tercatat Rp 210,7 triliun atau tumbuh 8%.
Baca lebih lajut »