Ribuan Mobil Mitsubishi Terjual di GIIAS 2019, Mana yang Terlaris?

Indonesia Berita Berita

Ribuan Mobil Mitsubishi Terjual di GIIAS 2019, Mana yang Terlaris?
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 83%

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) selaku pemegang merek mobil penumpang Mitsubishi di Indonesia tak pernah absen di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019.

Di ajang ini, Mitsubishi meluncurkan sejumlah model baru dan menargetkan total penjualan melebihi 4.000 unit. Sejak pembukaan GIIAS 2019 tanggal 18 Juli hingga kemarin , 2.526 mobil Mitsubishi sudah terpesan.Imam Choeru Cahya, Executive GM of Sales & Marketing Division PT MMKSI, mengatakan,"Kita menargetkan lebih dari 4.000 unit. Kemarin sudah 2.526 atau 63 persen dari target. 50 persennya dari Xpander.

Sementara itu, Mitsubishi pun mengakui belum ada pemesanan untuk Outlander PHEV, namun sudah banyak konsumen potensial. PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia, distributor resmi kendaraan penumpang dan niaga ringan Mitsubishi di Indonesia dari Mitsubishi Motors Corporation justru memperkenalkan model spesial Pajero Rockford Fosgate.Karena hal itu, muncul pertanyaan ke manakah Pajero facelift yang banyak dibahas, khususnya di dunia maya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Suzuki Pamer Tiga Mobil Konsep di GIIAS 2019, Ini PenampakannyaSuzuki Pamer Tiga Mobil Konsep di GIIAS 2019, Ini PenampakannyaDari tiga konsep itu, Suzuki Carry Pick Up Fluzh Concept cukup unik. Tampil low rider, pikap ini menggunakan air suspension.
Baca lebih lajut »

Menu Mobil Murah di GIIAS 2019, Mulai Rp 90 JutaanMenu Mobil Murah di GIIAS 2019, Mulai Rp 90 JutaanTak semuanya dibanderol dengan kisaran yang tinggi, di GIIAS juga ada mobil murah loh. Apa saja? Otomotif
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 03:49:32