Pengembangan Lokananta merupakan arahan langsung dari Menteri BUMN Erick Thohir
REPUBLIKA.CO.ID, SURAKARTA -- PT Perusahaan Pengelola Aset menggelar ajang musik bertajuk Lokananta Reload, pada Ahad . Acara yang digelar di halaman studio rekaman pertama di Indonesia tersebut menghadirkan sejumlah musisi lokal hingga band papan atas seperti Padi Reborns dan Efek Rumah Kaca.
Baca Juga Yadi menyebut pengembangan Lokananta merupakan arahan langsung dari Menteri BUMN Erick Thohir yang juga didukung Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming. Bahkan, ucap Yadi, Gibran memasukkan revitalisasi dan pengembangan Lokananta sebagai salah satu dari program prioritas Pemerintah Kota Surakarta.
Direktur Utama PT Danareksa Arisudono Soerono mengatakan revitalisasi dan pengembangan Lokananta selaras dengan semangat transformasi yang sudah dijalankan dalam tiga tahun kepemimpinan Menteri BUMN Erick Thohir. Holding BUMN Danareksa, lanjut Ari, berkomitmen mendukung transformasi Lokananta untuk kemajuan industri kreatif yang salah satunya adalah industri musik nasional melalui revitalisasi dan pengembangan Lokananta.
Ari berharap Lokananta akan menjadi salah satu destinasi wisata seni yang dapat memberikan dampak positif bagi perekonomian Kota Surakarta, khususnya musisi dan UMKM lokal, serta masyarakat sekitar.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
58 BUMN Bantu Korban Gempa Cianjur, Erick Thohir: Fokus ke 40 DesaMenteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengirimkan bantuan dari 58 BUMN yang tergabung dalam Satgas BUMN untuk korban bencana gempa Cianjur, Jawa Barat.
Baca lebih lajut »
Menteri BUMN Erick Thohir Kunjungi Trauma Healing Korban Gempa CianjurMenteri BUMN Erick Thohir menunjukkan rasa empatinya kepada para korban bencana gempa. Dia juga memberi semangat kepada para pegawai BUMN yang saling bahu-membahu dalam menolong para korban.
Baca lebih lajut »
Kunjungi Korban Gempa Cianjur, Menteri BUMN Apresiasi Aksi PLN Hadirkan Food TruckMenteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengunjungi Posko dan Satgas BUMN pascagempa di Cianjur. Kedatangannya untuk memastikan seluruh bantuan ...
Baca lebih lajut »
Menteri BUMN Puji Kontribusi PLN untuk Korban Gempa CianjurPLN menghadirkan food truck untuk memastikan korban gempa Cianjur menerima asupan makanan bergizi.
Baca lebih lajut »
Menteri Erick Thohir Apresiasi Gerak Cepat BUMN Kompak Bantu Korban Gempa CianjurDengan hadirnya BUMN, diharapkan bisa membantu meringankan duka yang dialami para korban penyintas gempa Cianjur.
Baca lebih lajut »