Rest Area Di-Sweeping, Pergerakan Massa Aksi 22 Mei Dicegah

Indonesia Berita Berita

Rest Area Di-Sweeping, Pergerakan Massa Aksi 22 Mei Dicegah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 63%

Kapolres Madiun memimpin patroli dan sweeping di Jalan Tol Madiun, rest area KM 626.

REPUBLIKA.CO.ID, MADIUN -- Aparat Kepolisian Resor Madiun mencegah pergerakan massa yang akan mengikuti aksi people power di Jakarta dengan melakukan patroli dan sweeping di jalan tol Ngawi-Kertosono ruas Kabupaten Madiun-Wilangan dan sejumlah ruas jalan provinsi di Kabupaten Madiun, Jawa Timur.

Menurut dia, pemeriksaan tersebut diutamakan pada kendaraan bus pariwisata dan travel yang barangkali digunakan oleh massa yang akan ke Jakarta. Polisi melakukan pemeriksaan terhadap para penumpang dan bagasi kendaraan untuk mengecek barang bawaan. Dia mengungkapkan, patroli dan sweeping akan digelar secara intensif mulai tanggal 19 hingga 21 Mei mendatang. Tak hanya di rest area tol, terdapat tiga titik lain yang dilakukan pemeriksaan. Yakni, di daerah Purworejo dekat akses masuk ke pintu tol Caruban dan Dumpil dekat arah masuk pintu tol Madiun. Kemudian satu titik ke arah perbatasan Ponorogo dengan Dolopo di wilayah Geger.

Ruruh menambahkan, pihaknya menyiagakan sebanyak 300 personel guna melakukan patroli dan sweeping di empat titik tersebut. Terkait rencana aksi mengatasnamakan gerakan rakyat atau"yang akan dilakukan oleh kelompok-kelompok yang tidak puas atas hasil pemilu serentak 2019 pada 22 Mei 2019, ia meminta warga Kabupaten Madiun untuk tidak mudah terprovokasi terhadap kegiatan inskonstitusional tersebut.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penjualan madumongso khas Kota Madiun meningkat menjelang LebaranPenjualan madumongso khas Kota Madiun meningkat menjelang LebaranPenjualan madumongso yang merupakan jajanan khas Kota Madiun, Jawa Timur, meningkat signifikan seiring tingginya permintaan konsumen selama bulan Ramadhan dan ...
Baca lebih lajut »

Polres Madiun cegah pergerakan massa pengikut aksi 22 MeiPolres Madiun cegah pergerakan massa pengikut aksi 22 MeiAparat Kepolisian Resor Madiun mencegah pergerakan massa yang akan mengikuti aksi "people power" di Jakarta dengan melakukan patroli dan ...
Baca lebih lajut »

Mau Ikut Aksi 22 Mei di Jakarta, Rombongan Berbaju Koko dari Madura Dicegah di Exit SuramaduMau Ikut Aksi 22 Mei di Jakarta, Rombongan Berbaju Koko dari Madura Dicegah di Exit SuramaduAparat gabungan dari Polres Pelabuhan Tanjung Perak, Ditreskrimsus Polda Jatim dan TNI menggagalkan rencana rombongan dari Sampang, Madura yang hendak menuju Jakarta untuk mengikuti aksi 22 Mei. Demo22Mei
Baca lebih lajut »

Polres Madiun cegah pergerakan massa pengikut aksi 22 MeiPolres Madiun cegah pergerakan massa pengikut aksi 22 MeiAparat Kepolisian Resor Madiun mencegah pergerakan massa yang akan mengikuti aksi "people power" di Jakarta dengan melakukan patroli dan ...
Baca lebih lajut »

Polisi di Malang Gelar Razia, Cegah Massa Aksi 22 Mei ke JakartaPolisi di Malang Gelar Razia, Cegah Massa Aksi 22 Mei ke JakartaPolisi di Malang menggelar razia mencega massa aksi 22 Mei atau Gerakan Nasional Kedaulatan Rakyat ke Jakarta.
Baca lebih lajut »

PPP Yakin Pengamanan TNI Polri Tak Kurangi Hak Massa Aksi 22 Mei : Okezone NewsPPP Yakin Pengamanan TNI Polri Tak Kurangi Hak Massa Aksi 22 Mei : Okezone NewsTNI dan Polri dinilai tak akan mengurangi hak warga negara untuk berekspresi berunjuk rasa sepanjang semuanya masih dalam koridor aturan - Nasional - Okezone News
Baca lebih lajut »

Polri Imbau Masyarakat Tidak Ikut Aksi Massa pada 22 Mei 2019Polri Imbau Masyarakat Tidak Ikut Aksi Massa pada 22 Mei 2019Polri mengimbau perwakilan kelompok tidak melakukan mobilisasi massa saat pengumuman rekapitulasi nasional Pemilu 2019 oleh KPU. Nasional
Baca lebih lajut »

Polri Minta Koordinator Aksi Massa 22 Mei Bertanggung Jawab jika Ada KerusuhanPolri Minta Koordinator Aksi Massa 22 Mei Bertanggung Jawab jika Ada KerusuhanPolri mengimbau masyarakat tidak turun ke jalan untuk menjadi massa aksi pada 22 Mei nanti lantaran ada indikasi teror yang dilakukan oleh kelompok JAD. Nasional
Baca lebih lajut »

Massa Aksi 22 Mei 2019 Barisan Sakit Hati, HahahaMassa Aksi 22 Mei 2019 Barisan Sakit Hati, HahahaMenurut Hasto Kristiyanto, massa yang akan ikut aksi 22 Mei 2019 di depan kantor KPU merupakan barisan sakit hati. 22Mei2019
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 15:59:47