Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni mengungkapkan statusnya sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Wakil Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN).
- Menteri Kehutanan Kabinet Merah Putih periode 2024 - 2029, Raja Juli Antoni telah melakukan menerima penyerahan jabatan dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar pada Selasa . Raja pun mengungkapkan statusnya sebagai Pelaksana Tugas Wakil Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara .
Terkait penggantinya di OIKN, ia mengaku belum tahu secaara pasti apakah penentuan pejabat definitif Waka OIKN akan ditetapkan bersama dengan penetapan pejabat definitif Kepala OIKN. "Saya belum bisa konfirmasi apakah nanti keputusan presidennya apakah langsung kepala dan wakil kepala definitif, atau apakah baru Pak Basuki dulu sebagai Kepala OIKN definitif. Itu tergantung pada Pak Presiden," pungkasnya.
"Saya secara pribadi terlibat secara operasional di IKN dengan kapasitas apapun yang saya miliki. Baik sebagai Menteri Kehutanan atau sebagai mantan Wamen ATR/BPN saya akan terus membantu Pak Basuki mempercepat pembangunan IKN," tandasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Prabowo Pecah KLHK, Hanif Faisol Jadi Menteri Lingkungan Hidup-Raja Juli Jabat Menteri KehutananPresiden RI periode 2024-2029, Prabowo Subianto telah rampung mengumumkan menteri kabinetnya nanti.
Baca lebih lajut »
Amanat Khusus Prabowo untuk Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol dan Menteri Kehutanan Raja JuliKementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan resmi dipecah. Menteri Lingkungan Hidup resmi dijabat oleh Hanif Faisol Nurofiq dan Wamen Diaz Hendropriyono, sedangkan Menteri Kehutanan resmi dijabat oleh Raja Juli Antoni dan Wamen Sulaiman Umar.
Baca lebih lajut »
Jadi Menteri Kehutanan, Ini Segudang Masalah Yang Bakal Dihadapi Politikus PSI Raja Juli AntoniRaja Juli Antoni menggantikan Siti Nurbaya, yang sebelumnya menjabat sebagai Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan
Baca lebih lajut »
Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni: Prabowo Komitmen untuk Pembangunan IKNMenurut Raja Juli Antoni, komitmen Prabowo untuk keberlanjutan pembangunan IKN tak perlu diragukan lagi.
Baca lebih lajut »
Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni Punya Harta Rp 8,8 Miliar, Ini RinciannyaPresiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto resmi melantik Raja Juli Antoni sebagai Menteri Kehutanan.
Baca lebih lajut »
Raja Juli Ikut Sowan Ke Kartanegara, Diajak Prabowo Bahas Masalah KehutananRaja Juli mengakui jika dirinya diminta membantu Prabowo dalam kabinetnya
Baca lebih lajut »