Yordania menyebut rencana untuk mencaplok bagian-bagian Tepi Barat sebagai 'bencana'
Yordania menyebut rencana untuk mencaplok bagian-bagian Tepi Barat sebagai 'bencana' REPUBLIKA.CO.ID, AMMAN - Yordania pada Rabu memperingatkan Israel terkait rencana untuk mencaplok bagian-bagian Tepi Barat yang diduduki, negara tersebut menggambarkan langkah itu sebagai sebuah"bencana". Menteri Luar Negeri Yordania Ayman Safadi melakukan pembicaraan via telepon dengan sejawatnya dari Spanyol Arancha González.
"Setiap keputusan Israel untuk mencaplok permukiman Palestina, Lembah Yordania, dan utara Laut Mati di Palestina yang diduduki akan menjadi bencana besar dan akan membunuh segala kemungkinan untuk mencapai perdamaian yang adil," kata Safadi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PM Palestina Serukan Pengakuan Dunia untuk Negaranya |Republika OnlinePM Palestina menyerukan pengakuan dunia terhadap kedaulatan Palestina
Baca lebih lajut »
Workshop Online Republika Diminati Beragam Kalangan |Republika OnlineMulai dari akademisi hingga mantan menteri mengikuti Workshop Online Republika.
Baca lebih lajut »
Surveyor Indonesia Peduli Tanggap Bencana Covid-19 |Republika OnlineSelain bantuan alat kesehatan, Surveyor Indonesia juga membantu dapur masak.
Baca lebih lajut »
Covid-19 Latarbelakangi Rencana Kerja Pemerintah |Republika OnlinePemerintah melakukan desain ulang beberapa komponen sosial dan ekonomi RKP 2021.
Baca lebih lajut »
Yunani dan Irlandia Tolak Rencana Pencaplokan Tepi Barat |Republika OnlineYunani dan Irlandia serukan Israel segera menghentikan pendudukan wilayah Palestina.
Baca lebih lajut »
Tanggapi Rencana Relaksasi, MUI: Pertimbangkan dengan Baik |Republika OnlineMUI meminta pemerintah mempertimbangkan dengan baik rencana relaksasi.
Baca lebih lajut »