Remaja peretas Twitter mengaku tidak bersalah

Indonesia Berita Berita

Remaja peretas Twitter mengaku tidak bersalah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Clark menggunakan metode 'social engineering' untuk mengelabui pegawai Twitter demi mendapatkan akses masuk ke sistem internal. twitterhack

Dua orang lainnya, Mason Sheppard asal Inggris Raya dan Nima Fazeli dari Florida dikenakan hukuman sesuai dengan undang-undang federal karena membantu serangan siber tersebut.

Sheppard, alias Chaewon, dituduh melakukan penipuan dan pencucian uang, sementara Nima Fazeli, yang menggunakan nama samaran Rolex, dituduh membantu kejahatan, menurut keterangan Departemen Kehakiman. Clark menggunakan metode "social engineering" untuk mengelabui pegawai Twitter demi mendapatkan akses masuk ke sistem internal. Dia mengaku sebagai salah seorang pegawai di departemen TIK dan meminta pegawai yang menjadi korban itu memberikan akses ke portal layanan pelanggan.

Setelah mendapatkan akses, pelaku mencuit dari 45 akun terverifikasi, antara lain Bill Gates, Joe Biden dan Barack Obama, meminta pengikut mereka mengirimkan sejumlah uang dalam bentuk bitcoin.Twitter menyatakan pelaku kemungkinan juga membacara kotak pesan dari beberapa akun, termasuk seorang pejabat Belanda.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Niat Selesaikan Masalah, Seorang Remaja di Pademangan Tewas DibacokNiat Selesaikan Masalah, Seorang Remaja di Pademangan Tewas DibacokRemaja 19 tahun berinisial EM tewas akibat pemukulan dan pembacokan menggunakan senjata tajam jenis celurit oleh sejumlah orang di Pademangan.
Baca lebih lajut »

Delapan Pengeroyok Remaja di Pademangan Ditangkap |Republika OnlineDelapan Pengeroyok Remaja di Pademangan Ditangkap |Republika OnlineEmpat pelaku pengeroyokan di antaranya masih di bawah umur.
Baca lebih lajut »

Kejar Layangan, Remaja SMA Tewas Terserempet di Tol CipularangKejar Layangan, Remaja SMA Tewas Terserempet di Tol Cipularang'Korban terhempas hingga ke tengah jalan tol dan meninggal di TKP. Sesaat setelah kejadian, jenazahnya lalu dievakuasi ke RS Cahya Kawaluyaan.'
Baca lebih lajut »

Kecanduan Game Online, Remaja 18 Tahun Nekat Curi Sepeda di Tengah KeramaianKecanduan Game Online, Remaja 18 Tahun Nekat Curi Sepeda di Tengah KeramaianPeristiwa pencurian ini terjadi pada Minggu (26/7/2020) sore. Saat itu, aktivitas warga sedang ramai-ramainya.
Baca lebih lajut »

Curi 50 Motor, Remaja Bersenpi DitangkapCuri 50 Motor, Remaja Bersenpi DitangkapSatu unit motor hasil curian rata-rata dijual Rp 2 juta sampai Rp 2,5 juta.
Baca lebih lajut »

Satgas: Remaja Sumber Penularan Corona TertinggiSatgas: Remaja Sumber Penularan Corona TertinggiSatuan Tugas Penanganan Covid-19 mencatat penularan virus corona banyak berasal dari kelompok usia remaja.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-25 11:37:27