Ketua relawan Golkar Jokowi (GoJo) Rizal Mallarangeng bertemu dengan Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko untuk membahas pelantikan Presiden Jokowi.
. Meski belum mencapai kesepakatan dengan kelompok relawan lainnya, dia memastikan ada syukuran jelang pelantikan tersebut.
"Sifatnya bukan pesta, tapi lebih ke syukuran. Lebih ke penyatuan bersama menyatukan Pak Jokowi dan Pak Ma'ruf lima tahun ke depan insyallah akan lebih sukses lagi memimpin Indonesia," kata Rizal kepada wartawan di Kompleks Istana Kepresidenan, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Rabu .Rizal belum bisa memastikan detail acara termasuk adanya iring-iringan seperti lima tahun lalu. Dia menuturkan suasana tahun ini akan berbeda.
"Ya suasananya akan berbeda. Lebih banyak syukuran, doa, tentu saja harapan dan semangat ada, dan sangat besar. Bagaimana ekspresinya ini lagi dibicarakan. Sesuai dengan konteks yang ada sekarang," ucapnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ini Peran 11 Tersangka Penganiaya Ninoy Karundeng Relawan JokowiPolisi menetapkan 11 orang tersangka kasus dugaan penculikan dan penganiayaan Ninoy Karundeng relawan Jokowi. Tiap tersangka punya peran masing-masing. Seperti apa? NinoyKarundeng RelawanJokowi
Baca lebih lajut »
Sekjen PA 212 tersangka: Dituduh terlibat aniaya relawan Jokowi, Ninoy KarundengPolda Metro Jaya telah menetapkan Sekretaris Jendral Persaudaraan Alumni (PA) 212 Bernard Abdul Jabbar sebagai tersangka dalam kasus dugaan penculikan disertai penganiayaan terhadap relawan Presiden Joko Widodo, Ninoy Karundeng.
Baca lebih lajut »
Relawan Jokowi ke PA 212 soal Ninoy: Buktikan di Sidang, Siapa yang Halu?Relawan Jokowi, Jack Lapian, meminta PA 212 membuktikan di sidang soal pengakuan rekannya Ninoy Karundeng yang mengenali ciri-ciri pelaku penganiayaan dirinya.
Baca lebih lajut »
Berawal dari Usul Relawan, Waktu Pelantikan Jokowi-Ma'ruf DimundurkanJadwal pelantikan Jokowi-Ma'ruf dimundurkan. Awalnya, perubahan jadwal itu merupakan usulan relawan.
Baca lebih lajut »
Usai Pelantikan, Relawan Jokowi akan Gelar SyukuranAcara akan digelar secara sederhana dengan menggelar syukuran.
Baca lebih lajut »