Rekening milik pimpinan Pondok Pesantren Al-Zaytun, Panji Gumilang bakal disita terkait kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU) dan dugaan korupsi dana BOS.
, kata dia, berkoordinasi dengan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan perihal pembekuan aset milik Panji. Whisnu mengatakan, ada ratusan miliar yang sudah dibekukan dari jumlah transaksi triliunan rupiah berkaitan dengan TPPU dan korupsi dana BOS itu. Dia menambahkan, seluruh aset itu bakal diserahkan kepada penyidik Bareskrim guna dijadikan sebagai alat bukti.
"Ada saldo dibekukan, nanti setelah ini kita akan menerima rekening. Nominalnya ratusan miliar. Jadi transaksinya triliunan, yang bisa dibekukan ratusan miliar," ujar dia.Bareskrim Sebut Kasus Dugaan TPPU dan Korupsi Dana BOS Panji Gumilang Naik ke Penyidikan Sebelumnya diberitakan, kasus tindak pidana pencucian uang yang menyeret pimpinan Pondok Pesantren Al-Zaytun, Panji Gumilang resmi naik ke penyidikan.
Hal itu diungkap Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Badan Reserse Kriminal Polri, Brigadir Jenderal Polisi Whisnu Hermawan. Hal ini dipastikan lewat gelar perkara. Dalam gelar perkara dilibatkan akademisi, para ahli yayasan, ahli pidana, PPATK, hingga BPK RI.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Telusuri Dugaan TPPU Panji Gumilang, Polisi Periksa Penyokong Dana Ponpes Al ZaytunPolisi memeriksa 21 saksi untuk mendalami dugaan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) yang dilakukan pimpinan Pondok Pesantren Al Zaytun, Panji Gumilang. Sebanyak 16 diantaranya, merupakan penyokong dana ponpes.
Baca lebih lajut »
Hari ini Bareskrim gelar pekara lanjutan TPPU Panji GumilangPenyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri, pada Rabu (16/8) melaksanakan gelar perkara lanjutan kasus dugaan tindak ...
Baca lebih lajut »
Bareskrim temukan bukti pemulaan cukup TPPU Panji GumilangPenyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri menemukan bukti permulaan yang cukup untuk meningkatkan penyelidikan kasus ...
Baca lebih lajut »
Sidang Perdana Gugatan Panji Gumilang terhadap Ridwan Kamil Digelar Hari Ini, Gubernur Jabar AbsenPN Bandung akan menggelar sidang perdana gugatan pemimpin Ponpes Al-Zaytun, Panji Gumilang terhadap Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil hari ini.
Baca lebih lajut »