Reece James Cedera Jelang Piala Dunia 2022, Timnas Inggris Ketar-ketir

Indonesia Berita Berita

Reece James Cedera Jelang Piala Dunia 2022, Timnas Inggris Ketar-ketir
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 83%

Ada kekhawatiran Reece James bakal absen di Piala Dunia 2022 karena cederanya parah.

Liputan6.com, Jakarta - Menjelang Piala Dunia 2022 Qatar bergulir, para pelatih kini mulai ketar-ketir dengan kondisi para pemainnya. Sebab, saat ini memasuki periode sibuk bagi kompetisi di Eropa. Hampir setiap klub bermain dua kali dalam satu pekan.

"Kami perlu melakukan pengecekan. Ada ketidaknyamanan, jadi kami perlu ke dokter spesialis, itu saja yang saya tahu. Dia berbicara kemarin, merasa tidak terlalu buruk," kata Potter, dilansir Mirror. 2 dari 5 halamanKondisi MemburukCedera James ternyata lebih buruk daripada yang ditakuti sebelumnya. Dikabarkan, ligamen lutut James sobek dan membuatnya harus menjalani pemulihan selama delapan pekan. Hal itu menimbulkan kekhawatiran serius tentang apakah dia dapat tampil untuk Three Lions di Qatar.

Alexander-Arnold kerap dilabeli sebagai bek yang hanya bisa menyerang tanpa bisa bertahan dengan baik. Namun, James tetap menyebut rekannya sebagai salah satu pemain yang hebat. 4 dari 5 halamanCalon Legenda ChelseaPenampilan apik Reece James juga telah mendapatkan pengakuan dari manajer Chelsea, Graham Potter. Dia bahkan menyebut, James adalah calon legenda The Blues.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Reece James Disebut Terancam Absen Piala Dunia, Cederanya Parah?Reece James Disebut Terancam Absen Piala Dunia, Cederanya Parah?Reece James mengalami cedera saat tampil di Liga Champions lalu. Bek sayap Chelsea itu terancam absen Piala Dunia 2022 di Qatar. Cederanya parah, ya?
Baca lebih lajut »

Reece James dan N'Golo Kante Terancam Absen di Piala Dunia 2022Reece James dan N'Golo Kante Terancam Absen di Piala Dunia 2022DUA pemain Chelsea, Reece James dan N'Golo Kante terancam tidak bisa memperkuat negara masing-masing di Piala Dunia 2022 Qatar. Kondisi keduanya diragukan bisa pulih setelah mengalami cedera.
Baca lebih lajut »

Cedera Reece James Dikabarkan Lebih Parah dari Dugaan Awal, Begini Respon Bos Chelsea - Bola.netCedera Reece James Dikabarkan Lebih Parah dari Dugaan Awal, Begini Respon Bos Chelsea - Bola.netManajer Chelsea, Graham Potter memberikan informasi terkait kondisi cedera Reece James.
Baca lebih lajut »

Reece James Pastikan Cederanya Tidak Serius - Bola.netReece James Pastikan Cederanya Tidak Serius - Bola.netBek Chelsea, Reece James angkat bicara seputar kondisi cederanya.
Baca lebih lajut »

Uniknya Jersey Tim Korsel di Piala Dunia 2022, Ada Sosok Goblin Seperti Drakor | merdeka.comUniknya Jersey Tim Korsel di Piala Dunia 2022, Ada Sosok Goblin Seperti Drakor | merdeka.comJersey Timnas Korea Selatan untuk Piala Dunia 2022 sudah dirilis dan resmi dikenalkan akhir September lalu. Namun, masih banyak yang belum mengetahui makna di balik motif jersey tersebut.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 07:24:13