Rebutan APD, Menkeu : Hubungan RI dan Negara Luar Alami Ketegangan

Indonesia Berita Berita

Rebutan APD, Menkeu : Hubungan RI dan Negara Luar Alami Ketegangan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Beberapa negara menganggap industri alat-alat kesehatan termasuk APD memiliki nilai tambah yang kecil, sehingga tidak diprioritaskan....

- Kebutuhan alat perlindungan diri ternyata memicu terjadinya perebutan diantara negara-negara. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan, pandemi Covid-19 yang memicu permintaan APD di seluruh dunia sempat memicu ketegangan antara Indonesia dengan negara lain. Pasalnya, Indonesia merupakan salah satu produsen besar untuk APD.

"APD menjadi barang langka, bahkan kita sempat mengalami ketegangan dengan negara lain," ujar Sri Mulyani dalam rapat dengan Badan Anggaran DPR, Senin . Dia menuturkan, pemerintah segera melakukan tindakan dari sisi kepabeanan. Bahkan, dia mengakui pihaknya harus melakukan pertemuan dengan produsen APD terkait hal ini."Industri alat-alat kesehatan di Indonesia memiliki kapasitas untuk memproduksi APD dan masker. Bukan hanya untuk memenuhi kebutuhan di Indonesia, tetapi ekspor ke seluruh dunia," katanya.

Menurut dia, beberapa negara menganggap industri alat-alat kesehatan, termasuk APD memiliki nilai tambah yang kecil, sehingga mereka tidak memprioritaskan."Sekarang negara-negara dunia menyesal. Produksi negara lain jadi rebutan," pungkasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jabar Salurkan 16 Ribu APD Termasuk Bantuan dari Jack Ma ke DaerahJabar Salurkan 16 Ribu APD Termasuk Bantuan dari Jack Ma ke DaerahPemerintah Daerah Provinsi (Pemdaprov) Jawa Barat (Jabar) melalui Dinas Kesehatan Jabar menyalurkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) tahap ketiga ke kabupaten/kota dengan total bantuan 16.963 APD. Jabar
Baca lebih lajut »

Sumbar datangkan 52 ribu APD premium dari ChinaSumbar datangkan 52 ribu APD premium dari ChinaPemerintah Provinsi Sumatera Barat mendatangkan 52.200 Alat Pelindung Diri (APD) premium dari Shanghai, China untuk memberikan perlindungan lebih baik bagi tenaga medis dalam penanganan COVID-19.
Baca lebih lajut »

SIG Bersama Satgas BUMN Jateng Sumbang Alkes dan APDSIG Bersama Satgas BUMN Jateng Sumbang Alkes dan APDPT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) menyalurkan bantuan alat kesehatan (Alkes) dan alat pelindung diri (APD) senilai Rp 500 juta bagi para tenaga medis di rumah sakit dan pondok pesantren.
Baca lebih lajut »

Petugas Kebersihan di Bone Bolango Dilengkapi APD |Republika OnlinePetugas Kebersihan di Bone Bolango Dilengkapi APD |Republika OnlineMulai Sabtu (2/5) petugas kebersihan di Kabupaten Bone Bolango dilengkapi APD
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 12:44:45