Rayakan Pembantaian Balita Palestina, Tujuh Warga Israel Divonis Bersalah

Indonesia Berita Berita

Rayakan Pembantaian Balita Palestina, Tujuh Warga Israel Divonis Bersalah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Pengadilan Israel menghukum tujuh pria Yahudi karena merayakan serangan pembakaran yang menewaskan seorang balita Palestina dan orang tuanya. TempoDunia

TEMPO.CO, Jakarta -Pengadilan Israel menghukum tujuh pria Yahudi karena menghasut kekerasan dan teror dan sejumlah tuduhan lain atas keterlibatan mereka dalam pernikahan pada 2015. Dalam aksi itu, para terdakwa merayakan serangan pembakaran yang menewaskan seorang balita Palestina dan orang tuanya.

Seorang terdakwa dinyatakan bersalah atas hasutan rasisme, mendukung kelompok 'teroris', dan kepemilikan senjata secara ilegal. Sementara yang lain dinyatakan bersalah atas tuduhan kepemilikan senjata ilegal, menurut Haaretz.'Saya menemukan bahwa sifat menghasut dari insiden itu jelas bagi semua, jelas, tak terbantahkan,' kata hakim.Salah satu terpidana, Dov Morell, mengatakan di Twitter: 'Perbuatan saya tidak mewakili siapa saya hari ini, dan saya menyesalinya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pasukan Israel Bunuh Warga Palestina dalam Serangan Baru di Tepi BaratPasukan Israel Bunuh Warga Palestina dalam Serangan Baru di Tepi BaratPasukan Israel membunuh seorang pria Palestina di Kota Jenin, Tepi Barat, pada Rabu (27/4). Kejadian itu disebut tentara sebagai serangan 'kontraterorisme' terbaru menyusul serangkaian serangan di Israel sejak akhir Maret.
Baca lebih lajut »

Meski Perang, Bisnis dengan Orang Israel di Nilin Palestina BerlangsungMeski Perang, Bisnis dengan Orang Israel di Nilin Palestina BerlangsungPembatas pemisah negara Yahudi itu menembus tepi barat Nilin. Permukiman Israel, yang dianggap ilegal menurut hukum internasional, mendominasi puncak bukit di sekitarnya.
Baca lebih lajut »

Serangan Israel Kembali Tewaskan Warga PalestinaSerangan Israel Kembali Tewaskan Warga PalestinaPasukan Israel kembali membunuh warga Palestina di Tepi Barat (West Bank).
Baca lebih lajut »

Israel Bikin Aturan Baru, Rakyat Palestina Makin Susah GerakIsrael Bikin Aturan Baru, Rakyat Palestina Makin Susah GerakRakyat Palestina menyatakan kemarahan mereka atas kebijakan baru Israel soal aturan memasuki wilayah West Bank.
Baca lebih lajut »

Lagi, Seorang Palestina Tewas dalam Penggerebekan Israel di Tepi BaratLagi, Seorang Palestina Tewas dalam Penggerebekan Israel di Tepi BaratPasukan Israel, Rabu (27/4), menembak mati seorang remaja Palestina berusia 18 tahun dan melukai tiga lainnya dalam bentrokan di dekat Jenin, Tepi Barat, kata Kementerian Kesehatan Palestina. Kementerian itu mengatakan bahwa remaja tersebut meninggal karena luka tembak di kepala. Tiga lainnya,...
Baca lebih lajut »

Israel di Ajukan ke Pengadilan Kriminal Internasional ICC diduga Menargetkan Secara Sistematis Jurnalis Palest - Pikiran-Rakyat.comIsrael di Ajukan ke Pengadilan Kriminal Internasional ICC diduga Menargetkan Secara Sistematis Jurnalis Palest - Pikiran-Rakyat.comPengaduan tersebut merinci tentang penargetan secara sistematis kepada jurnalis Palestina atas nama empat korban.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 04:12:44