Rayakan Juara di China, FC Mobile Indonesia Gelar Bukber dan Berbagi Bersama Anak Panti Asuhan

Indonesia Berita Berita

Rayakan Juara di China, FC Mobile Indonesia Gelar Bukber dan Berbagi Bersama Anak Panti Asuhan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 83%

Pekan lalu Indonesia berhasil menjadi juara turnamen EA Sports FC Mobile dengan mengalahkan tuan rumah China di partai final.

Komunitas game EA Sports FC Mobile Indonesia menggelar acara kumpul komunitas bertajuk 'The Glory of Indonesia' di Jakarta Selatan pada Senin . Acara ini untuk merayakan keberhasilan tim Indonesia dalam turnamen EA Sports FC PRO Mobile Festival 2024 di Shanghai.

Acara ini sekaligus menjadi momentum penting untuk mengapresiasi prestasi juara pertama yang diraih oleh tim Indonesia, yang diwakili oleh Ahmad Nurhakim dan Dennis Al Farizi Wahdiat Putra , dalam turnamen eksibisi pertama yang menggunakan platform ponsel, yang diselenggarakan oleh EA Sports FC Mobile.

“Sebagai perwakilan dari Indonesia, trofi kemenangan ini kami persembahkan kepada komunitas FC Mobile Indonesia. Dukungan dan motivasi dari teman-teman komunitas di tanah air menjadi semangat kami dalam berkompetisi hingga berhasil meraih kemenangan”, ujar Ahmad Nurhakim.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PUBG Mobile Ajak Komunitas di Indonesia Rayakan Anniversary Ke-6PUBG Mobile Ajak Komunitas di Indonesia Rayakan Anniversary Ke-6Acara PUBG MOBILE 6th Anniversary akan digelar pada 21-23 Maret 2024 di fX Sudirman Jakarta.
Baca lebih lajut »

Kalahkan China, Indonesia Juara EA Sports FC PRO Mobile Festival 2024Kalahkan China, Indonesia Juara EA Sports FC PRO Mobile Festival 2024Indonesia sukses mengalahkan tuan rumah China pada ajang EA Sports FC PRO Mobile Festival 2024.
Baca lebih lajut »

Hajar China, Indonesia Juara EA Sports FC Pro Mobile Festival 2024Hajar China, Indonesia Juara EA Sports FC Pro Mobile Festival 2024Tim Indonesia sukses membawa nama Indonesia sebagai juara pertandingan EA Sports FC Pro Mobile Festival 2024 yang diselenggarakan oleh Electronic Arts.
Baca lebih lajut »

Laga Final EA Sports FC Pro Mobile Festival 2024, Indonesia Berhasil Taklukkan ChinaLaga Final EA Sports FC Pro Mobile Festival 2024, Indonesia Berhasil Taklukkan ChinaIndonesia berhasil menjuarai perhelatan EA Sports FC Pro Mobile Festival 2024.
Baca lebih lajut »

PUBG Mobile Rayakan Ulang Tahun ke-6, Gelar Turnamen hingga Bagi Merchandise dan ROG Phone 8PUBG Mobile Rayakan Ulang Tahun ke-6, Gelar Turnamen hingga Bagi Merchandise dan ROG Phone 8PUBG Mobile merayakan peringatan ulang tahunnya ke-6 di Indonesia dengan menggelar turnamen game offline antarinfluencer, untuk umum, hingga membagikan merchandise sampai smartphone gaming Asus ROG Phone 8.
Baca lebih lajut »

PUBG Mobile gelar turnamen dan jumpa fans rayakan ulang tahun keenamPUBG Mobile gelar turnamen dan jumpa fans rayakan ulang tahun keenamGim PUBG Mobile mengadakan turnamen PMIC (PUBG Mobile Influencer Championship) 2024 hingga jumpa penggemar bersama para pemain profesional tim BTR7 sebagai ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 01:48:46