RSUP Kepri membuka posko khusus untuk memeriksa orang-orang yang mengikuti berbagai kegiatan seremonial seusai Isdianto dilantik sebagai Gubernur Kepri di Istana Negara. COVID19
Ratusan orang yang kontak dengan Gubernur Kepri Isdianto antre tes swab di Posko RSUP Kepri
"Mulai Kamis-Sabtu pekan ini, sudah 590 orang diambil untuk diperiksa dengan metode polymerase chain reaction di Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit Batam," kata Pelaksana Tugas Direktur Utama RSUP Kepri Elfiani Sandri, di Tanjungpinang, Minggu. Selain itu, Isdianto juga melaksanakan Shalat Magrib di Masjid Raya Sultan Riau Pulau Penyengat, Tanjungpinang. Kemudian Rabu Isdianto melakukan pertemuan dengan pengurus desa, meninjau alat PCR di RSAL Tanjungpinang, serta rapat dengan rektor dan pejabat Universitas Maritim Raja Ali Haji Tanjungpinang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cegah Penyebaran Covid-19, Wali Kota Batam Diminta Jalani Tes SwabGugus Tugas Covid-19 Kepri meminta Wali Kota Batam Muhamad Rudi dan yang berkontak dengan Gubernur Isdianto segera menjalani tes swab.
Baca lebih lajut »
Gubernur Kepri Positif Covid-19, Orang yang Kontak Erat Bisa Periksa Swab di 3 PoskoGugus Tugas Percepatan Penangangan Covid-19 menyediakan tiga posko untuk pemeriksaan masyarakat yang kontak erat dengan Gubernur Kepri Isdianto.
Baca lebih lajut »
Cerita Walhi Kaltim Soal Dugaan Kriminalisasi dengan Modus Tes Swab Covid-19Sejumlah aktivis Walhi Kalimantan Timur mengaku 'dikerjai' oleh beberapa petugas dengan modus tes swab Covid-19.
Baca lebih lajut »
Baru Dilantik Jokowi 27 Juli, Gubernur Kepri Positif CoronaSelain Gubernur Kepri Isdianto, terdapat lima orang di lingkungan Pemerintah Provinsi Kepri lainnya yang juga dinyatakan terkonfirmasi positif virus corona.
Baca lebih lajut »
Lima staf protokol Pemprov Kepri tertular COVID-19Lima orang staf di Biro Humas dan Protokol Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau, yang bertugas melayani kebutuhan Gubernur Isdianto terkonfirmasi tertular ...
Baca lebih lajut »
Pelantikan Gubernur Kepri Dilakukan dengan Protokol Kesehatan KetatKami sudah melaksanakan protokol kesehatan secara ketat, yaitu Gubernur Kepulauan Riau, keluarga, dan pejabat terkait pada saat hadir dilakukan swab di Jakarta
Baca lebih lajut »