Raffi Ahmad Perdana Dipeluk Nagita Slavina Usai Bebas dari BNN: Kok Ada yang Beda?
Kejadian tersebut berlangsung tak lama setelah Raffi bebas dari masa rehabilitasinya di Lido, Sukabumi pada tahun 2013 silam. Kala itu, Raffi bertemu Nagita di apartemennya.
Hal itu diceritakan Raffi dalam video di saluran YouTube Noice dengan judul 'Gak Perlu Modal!! Raffi Nikahin Gigi Dibayarin Mertua - Raffi Everywhere Eps 2 Nagita Slavina' yang tayang 21 September.Raffi dan Nagita sudah saling mengenal sejak mereka masih remaja. Saat Raffi baru keluar BNN, Nagita sempat memeluknya karena simpatik. Nyatanya, pelukan itu terasa berbeda bagi Raffi."Waktu itu abis aku keluar dari BNN aku ke apartemen kamu nemuin mama kamu. Di lift itu ketemu kamu.
"Pas kamu peluk tuh aku ngerasa, 'Oh my God, kok ada yang beda'. Gitu, sumpah. Ini aku sumpah demi Allah," sambung dia.Nagita kemudian memberikan penjelasan bahwa pelukan itu tak ada maksud lain. Ia hanya simpatik saja dengan Raffi. "Pada saat itu tuh aku inget, 'Eh ya ampun Raffi'. Saat itu kan kamu baru keluar jadi simpatik aja gitu aku," kata Nagita.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Foto : 10 Momen Keluarga Pasangan Raffi & Nagita Jalan-jalan di Disneyland, Seru Banget! | merdeka.comKeluarga pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tak melewatkan momen untuk jalan-jalan di Amerika Serikat. Mereka mengunjungi berbagai tempat disana. Salah satu yang dikunjungi yakni Disneyland di California, Amerika Serikat. Intip yuk momen keseruan Raffi dan Nagita bersama Rafathar dan Rayyanza. Ini potretnya.,Raffi Ahmad,Nagita Slavina,Rafathar,Rayyanza Malik Ahmad,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »
Foto : Lanjut ke Orlando, Intip Potret Jalan-Jalan Keluarga Raffi Ahmad di Disneyland | merdeka.comUsai beberapa hari terakhir berada di New York untuk pekerjaan dan liburan, Raffi mengajak keluarganya ke Orlando, Amerika Serikat. Di sana mereka jalan-jalan ke Disneyland Orlando. Berikut momen jalan-jalan keluarga Raffi Ahmad di Disneyland Orlando.,Tren,Jabar,Viral Hari Ini,Raffi Ahmad,Nagita Slavina,Rafathar,Rayyanza Malik Ahmad,Liburan Selebriti,Yogyakarta
Baca lebih lajut »
Foto : Rafathar Kesal Diminta Raffi Ahmad Kuliah di New York: Papa Tahu Gak Bikin Aa Emosi? | merdeka.comRaffi Ahmad ngotot meminta Rafathar untuk kuliah di New York, Amerika Serikat jika nanti sudah besar. Namun, Rafathar tegas menolak. Rafathar tak mau kuliah di luar negeri, ia hanya ingin di Jakarta. Kepada Raffi, Rafathar mengaku emosi karena sang ayah terus memaksanya. Simak ulasannya berikut ini.,Raffi Ahmad,Rafathar,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »
Foto : 5 Potret Dimas Ahmad Kembali Jualan Bakso, Rombong Bernuansa Jepang | merdeka.comDimas Ahmad kini jarang tampil di televisi. Diketahui ia kembali jualan bakso. Berbeda dari sebelumnya, Dimas berjualan bakso dengan nuansa Jepang. Tampak sebuah rombong bakso ditata apik dengan bernuansa Jepang. Intip potretnya.,Tren,Jateng,Dimas Ahmad,Viral Hari Ini,Yogyakarta
Baca lebih lajut »
Permohonan Banding Ferdy Sambo Ditolak, Ahmad Sahroni Beri Pesan Ini untuk Kapolri - Pikiran-Rakyat.comAhmad Sahroni mengapresiasi kinerja hakim dan Polri usai Ferdy Sambo resmi diberhentikan tidak hormat.
Baca lebih lajut »