Raffi Ahmad dikabarkan mengakuisisi 10 persen saham klub promosi Serie A, Lecce. Ini terlihat di akun Instagram miliknya. Benarkah demikian?
Spekulasi tersebut muncul usai unggahan Raffi Ahmad di Instagram. Dia berposes bersama bomber Lecce, Massimo Coda. Ayah dua anak ini juga menyelipkan kata"Done" dalam unggahan lainnya.
Namun, ternyata terjadi kesalahan persepsi. Bukan Raffi Ahmad yang membeli 10 persen saham Lecce. Klub promosi Serie A ini dibeli pengusaha sekaligus CEOKehadiran Raffi Ahmad sebagai seorang influencer hanyalah untuk menarik perhatian. Hal tersebut diluruskan oleh media Italia, Lecce Prima. “Sidang Direksi US Lecce yang digelar setelah rapat umum pemegang saham berakhir larut malam di Hotel Patria. Nama-nama baru tersebut adalah Pascal Picci, orang Swiss asal Italia yang merupakan presiden keuangan aktif dalam pengelolaan dana dan mantan presiden holding sauber, tim Formula One yang kemudian menjadi Alfa Romeo. Serta Alvin Sariaatmadja,” tulis Lecce Prima.
“Karena itu, bukan Raffi Ahmad, produser dan influencer Indonesia yang melalui unggahannya di Instagram menarik perhatian dan rasa penasaran karena beberapa kali menyebut kata Lecce,” lanjut laporan tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bukan Raffi Ahmad, CEO Emtek Akuisisi 10 Persen Saham Klub Serie A LecceKonsorsium yang dibentuk Boris Collardi, Pascal Picci, dan CEO Emtek Alvin Sariaatmadja mengakuisisi 10 persen saham klub Serie A, Lecce.
Baca lebih lajut »
Raffi Ahmad Jadi Akuisisi Lecce?Kabar Raffi Ahmad terbang ke Italia dan mau mengakuisisi Lecce berembus kencang. Raffi sudah mempostingnya di media sosial pribadi.
Baca lebih lajut »
Raffi Ahmad Akuisisi Klub Italia Lecce?Lewat akun instagramnya, Raffi Ahmad memasang foto-foto dirinya dan sang istri Nagita Slavini beretmu dengan sejumlah petinggi klub Lecce di Italia.
Baca lebih lajut »
Raffi Ahmad Akuisisi Saham Klub Promosi Serie ARaffi Ahmad yang merupakan seorang aktor, youtuber dan Pemilik Klub Sepak Bola RANS Cilegon FC sekarang resmi mengakuisisi saham 10 persen klub promosi Serie A.
Baca lebih lajut »
Raffi Ahmad Dikabarkan Akan Akuisi Tim Promosi Serie-A, US Lecce - Bolasport.comEntertainer sekaligus pengusaha asal Indonesia, Raffi Ahmad bertolak ke Italia pada Rabu (25/5/2022) dan dikabarkan akan mengakuisisi salah satu
Baca lebih lajut »
Pengusaha Muda Indonesia Beli Klub Liga Italia US Lecce, Raffi Ahmad Ikut DiperkenalkanKehadiran Raffi Ahmad bikin spekulasi ikut beli Lecce. Namun klub Liga Italia itu tak menyebut Raffi sebagai pembeli. Lalu siapa yang beli?
Baca lebih lajut »