Hamil di tengah pandemi tidak membuat Putri Indonesia 2017 khawatir, sebab ia telah menerapkan pola hidup sehat dan menjaga kebersihan sejak dulu sehingga tidak kaget lagi.
PUTERI Indonesia 2017 Bunga Jelitha Ibrani lebih disiplin dalam menjaga kebersihan sehingga saat tengah hamil seperti sekarang ia sudah terbiasa, apalagi pandemi Covid-19 seperti saat ini.
Hamil di tengah pandemi tidak membuat Bunga khawatir, sebab ia telah menerapkan pola hidup sehat dan menjaga kebersihan sejak dulu sehingga tidak kaget lagi. "Tapi memang semenjak adanya pandemi ini, ditambah aku sudah menikah, aku jadi lebih disiplin dan lebih menjaga kebersihan lagi sih. an sekarang dikasih rezeki hamil, jadinya udah menjadi suatu kebiasaan untuk kebersihan," kata pemain film "Serigala Langit" itu, Kamis .
Sementara itu, istri dari pemain sepak bola Syamsir Alam ini yakin jika pandemi Covid-19 akan mendatangkan kebiasaan baru yang positif bagi masyarakat khususnya dalam hal gaya hidup. "Tentunya iya dong, itu bakal jadi habit yang bagus. Makanya dengan adanya pandemi ini aku jadi lebih berpikiran positif karena kita diajarkan kebiasaan-kebiasaan baru yang lebih baik," jelas Bunga.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tangis Kartika Putri Lihat Warga Berjubel Demi Baju LebaranKartika Putri menumpahkan isi hatinya karena miris melihat warga ramai-ramai berburu baju baru saat pandemi Corona.
Baca lebih lajut »
Greysia Polii Beberkan Alasan Dominasi Jepang di Ganda Putri'(Jepang dominan) karena ketekunan dan gaya hidup mereka. Background mereka pekerja keras dan nurut. Itu sudah jadi image mereka,' kata Greysia
Baca lebih lajut »
Bundesliga Putri Digelar Kembali 29 Mei 2020Bundesliga Putri digelar kembali pada Jumat (29/5/2020).
Baca lebih lajut »
Empat partner ganda putri di mata Greysia PoliiPebulu tangkis Indonesia, Greysia Polii, mengungkapkan kesan-kesan yang ia dapatkan dari empat partner yang selama ini mendampinginya di sektor ganda putri ...
Baca lebih lajut »