Putra mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba (AGK), Muhammad Thariq Kasuba, mangkir dari panggilan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi untuk ...
Arsip foto - Terdakwa kasus dugaan suap dan gratifikasi Abdul Gani Kasuba saat menjalani sidang lanjutan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Negeri Ternate, Maluku Utara Rabu . ANTARA FOTO/Andri Saputra/tom
"Saksi tak hadir tanpa keterangan," kata Juru Bicara KPK Tessa Mahardika saat dikonfirmasi di Jakarta, Selasa.Menurut informasi yang dihimpun, Thariq Kasuba akan menjalani pemeriksaan sebagai saksi dalam kapasitasnya sebagai Komisaris PT Fajar Gemilang.Sejauh ini pihak KPK belum memberikan keterangan soal materi apa saja yang akan didalami penyidik dalam pemeriksaan tersebut.
Dalam kasus ini, AGK menggunakan 27 rekening untuk menerima gratifikasi dan suap baik itu menggunakan rekening milik sekretaris pribadi, keluarga, maupun milik terdakwa.Jaksa merinci dari Rp99,8 miliar dana yang diterima AGK, sebesar Rp87 miliar lewat transfer melalui berbagai bank secara bertahap pada 27 rekening berbeda.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KPK panggil putra eks Gubernur Maluku Utara Abdul Gani KasubaPenyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin, memanggil kembali putra mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba (AGK), Muhammad Thariq Kasuba ...
Baca lebih lajut »
Polres Banggai Bantu Evakuasi Jenazah Calon Gubernur Maluku UtaraPolres Banggai Sulawesi Tengah membantu evakuasi jenazah calon gubernur Maluku Utara Benny Laos Minggu 1310 Saat ini jenazah sudah di Jakarta
Baca lebih lajut »
Pemilihan Gubernur di Maluku Utara Diharapkan Tetap KondusifMenteri Dalam Negeri Tito Karnavian mengatakan bahwa pemilihan gubernur di Maluku Utara diharapkan tetap kondusif menyusul insiden kebakaran speedboat yang ditumpangi calon gubernur Maluku Utara Benny Laos. Ia meminta agar masyarakat tetap tenang sambil menunggu calon pengganti Benny Laos yang akan ditentukan oleh partai politik.
Baca lebih lajut »
Kapal Cepat Robah Api Tewaskan Calon Gubernur Maluku Utara Benny LaosSebuah kapal cepat yang membawa rombongan calon gubernur Maluku Utara, Benny Laos, mengalami ledakan dan kebakaran di Pelabuhan Regional Bobong. Enam orang meninggal dunia dalam peristiwa tersebut, termasuk Benny Laos.
Baca lebih lajut »
Istri Benny Laos Diusulkan Gantikan Calon Gubernur Maluku UtaraPartai politik pengusung pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Maluku Utara (Malut) Benny Laos-Sarbin Sehe mengusulkan agar Benny Laos yang meninggal dunia akibat kecelakaan di Kabupaten Pulau Taliabu digantikan istrinya Sherly Tjoanda. Partai pengusung kini menunggu persetujuan Sherly Tjoanda.
Baca lebih lajut »
Kebakaran Kapal Cepat Tewaskan Calon Gubernur Maluku Utara Benny LaosKapal cepat yang ditumpangi rombongan calon gubernur Maluku Utara Benny Laos mengalami ledakan dan kebakaran di Pelabuhan Regional Bobong. Akibat kejadian ini, enam orang meninggal dunia, termasuk Benny Laos.
Baca lebih lajut »