PUPR: Proyek Semarang Harbour akan terhubung dengan Tol Semarang-Demak

Indonesia Berita Berita

PUPR: Proyek Semarang Harbour akan terhubung dengan Tol Semarang-Demak
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 78%

Tol Semarang Harbour adalah salah satu proyek yang ditawarkan KemenPUPR kepada calon investor.

Rencana jalan tol Semarang-Demak, Jawa Tengah. ANTARA/HO-Kementerian PUPR.

Jakarta - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat atau PUPR Basuki Hadimuljono mengungkapkan proyek jalan Tol Semarang Harbour nantinya akan terhubung langsung dengan Tol Semarang-Demak. Menurut Menteri PUPR, dengan adanya jalan Tol Semarang Harbour ini maka nantinya akan terjalin sistem jalan tol untuk kelancaran serta kemudahan logistik yang baik.

Tujuan dari kehadiran jalan Tol Semarang Harbour ini selain mengatasi kemacetan juga mendorong pertumbuhan ekonomi, mobilisasi logistik, untuk mengatasi abrasi dan banjir serta memenuhi kebutuhan air bersih khususnya untuk Kota Semarang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PUPR Harap Larangan Mudik Turunkan Lagi Trafik Jalan Tol |Republika OnlinePUPR Harap Larangan Mudik Turunkan Lagi Trafik Jalan Tol |Republika Onlinetrafik jalan nasional di Pulau Jawa turun 68 persen selama PSBB.
Baca lebih lajut »

Mudik Dilarang, Menteri PUPR Ingin Trafik Jalan Tol TergerusMudik Dilarang, Menteri PUPR Ingin Trafik Jalan Tol TergerusMenteri Basuki berharap trafik jalan tol dan nasional terus menurun karena larangan mudik. Hal itu dilakukan untuk mencegah penyebaran virus corona.
Baca lebih lajut »

Menteri PUPR Tawarkan 5 Proyek Tol dan Jembatan Secara VirtualMenteri PUPR Tawarkan 5 Proyek Tol dan Jembatan Secara VirtualMenteri Basuki berharap bahwa para calon investor yang hadir dalam  market sounding atau penjajakan minat pasar kali ini dapat menjadi investor bagi keenam proyek yang ditawarkan tersebut.
Baca lebih lajut »

PUPR: Trafik Jalan Nasional di Pulau Jawa Turun 68 Persen |Republika OnlinePUPR: Trafik Jalan Nasional di Pulau Jawa Turun 68 Persen |Republika OnlinePenurunan trafik jalan nasional itu akibat PSBB yang diterapkan
Baca lebih lajut »

PUPR: Trafik jalan nasional Pulau Jawa turun 68 persen selama PSBBPUPR: Trafik jalan nasional Pulau Jawa turun 68 persen selama PSBBTerjadi penurunan trafik jalan nasional selama PSBB di Pulau Jawa bervariasi di berbagai wilayah mulai dari 33 persen hingga 89 persen dengan rata-rata 68 persen.
Baca lebih lajut »

Viral, Kementerian PUPR dapat Teguran dari Chef Arnold, Ternyata Cuma Gara-gara Ini - Serambi IndonesiaViral, Kementerian PUPR dapat Teguran dari Chef Arnold, Ternyata Cuma Gara-gara Ini - Serambi IndonesiaViral, Kementerian PUPR dapat Teguran dari Chef Arnold, Ternyata Cuma Gara-gara Ini via serambinews matalokalmenjangkauindonesia
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 01:42:58