Punya Kamera 108MP dan OIS, Xiaomi 12T 5G Indonesia Rp6 Jutaan

Indonesia Berita Berita

Punya Kamera 108MP dan OIS, Xiaomi 12T 5G Indonesia Rp6 Jutaan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 VIVAcoid
  • ⏱ Reading Time:
  • 77 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 90%

MediaTek Dimensity 8100-Ultra dengan proses manufaktur TSMC 5nm.

5nm. Chipset yang dilengkapi struktur GPU terbaru ini mampu meningkatkan performa dan efisiensi daya hingga 30% lebih baik dibanding pendahulunya, termasuk juga meningkatkan clock speed, cache, dan storage speed untuk performa yang lebih stabil dan impresif. Performa chipset yang impresif dipadukan teknologi memori LPDDR5 + UFS 3.

Deputy General Manager of Wireless Communications Business Unit at MediaTek, CH Chen menyatakan, “Xiaomi 12T 5G dengan Mediatek Dimensity 8100-Ultra sangat ideal untuk konten kreator, karena mereka akan mendapatkan perangkat terbaik untuk menangkap momen dan melakukan streaming baik di dalam maupun luar ruangan.

Tidak perlu khawatir kehilangan momen berharga akibat kehabisan daya berkat dukungan Smart 120W HyperCharge pada Xiaomi 12T 5G untuk mengisi ulang baterai berkapasitas besar 5000mAh. Berkat teknologi pengisian daya super cepat, proses pengisian daya menuju 100% hanya membutuhkan waktu 21 menit saja. Sementara itu teknologi mega cooling system dengan vapor chamber berukuran 3725mm² mampu membuang panas 27% lebih merata.

Dari sisi layar, kehadiran CrystalRes 6.67” AMOLED DotDisplay yang mampu memproduksi 68 miliar warna dengan TrueColor Display, membuat Xiaomi 12T 5G mampu menghasilkan detail warna yang sempurna, jernih, dan tajam. Xiaomi 12T 5G memiliki refresh rate hingga 120Hz dengan Adaptive Sync display, touch sampling rate hingga 480Hz, serta Adaptive True Display untuk memastikan warna dan kecerahan layar tetap terjaga.

Xiaomi 12T 5G telah dilengkapi lapisan body belakang Anti-glare glass yang ramah terhadap sidik jari serta nyaman digenggam dengan dimensi 163.1mm x 75.9mm x 8.6mm, dan berat 202 gram. Untuk proteksi yang menyeluruh, smartphone yang hadir dalam 2 warna ini telah dilengkapi Corning® Gorilla® Glass 5 pada bagian layar dan belakang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

VIVAcoid /  🏆 3. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Punya Kamera 108MP, Ini Fitur Buat Ngonten di Galaxy A73 5GPunya Kamera 108MP, Ini Fitur Buat Ngonten di Galaxy A73 5GGalaxy A73 5G hadir dengan Quad Camera 108MP dan teknologi Optical Image Stabilization (OIS).
Baca lebih lajut »

Cek Prabowo Punya Kerutan dan Rambut Putih, Jokowi: Artinya seperti yang Saya Sampaikan ItuCek Prabowo Punya Kerutan dan Rambut Putih, Jokowi: Artinya seperti yang Saya Sampaikan ItuPresiden Joko Widodo (Jokowi) kembali menyebut nama Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto saat berbicara mengenai pemimpin yang berpotensi menjadi penerusnya...
Baca lebih lajut »

Ingin Dewi Perssik Punya Pendamping Lagi, Ibunda Sebut KriterianyaIngin Dewi Perssik Punya Pendamping Lagi, Ibunda Sebut KriterianyaIbunda Dewi Perssik, Sri Muna tampaknya ingin sang putri segera memiliki pendamping lagi.
Baca lebih lajut »

RI Bakal Punya Rupiah Digital, Nama Proyeknya GarudaRI Bakal Punya Rupiah Digital, Nama Proyeknya GarudaBank Indonesia sudah memiliki white paper terkait pengembangan Rupiah Digital bernama Proyek Garuda, sebagai tanda kesiapan Indonesia untuk menyusul negara yang sudah mengimplementasikan mata uang digital.
Baca lebih lajut »

Ngaku Punya 50 Perusahaan, Pinkan Mambo Sebut Sering Meeting dengan Bruno Mars di AmerikaNgaku Punya 50 Perusahaan, Pinkan Mambo Sebut Sering Meeting dengan Bruno Mars di AmerikaPinkan Mambo mengaku mempunyai 50 perusahaan. Pemilik nama asli Pinkan Ratnasari Mambo itu sering meeting dengan Bruno Mars dan Jennifer Lopez di Amerika. Pinkan...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 00:16:09