Pungli Pengurusan KTP dan KK di Malang, Pelaku Kantongi Jutaan Rupiah

Malang Berita

Pungli Pengurusan KTP dan KK di Malang, Pelaku Kantongi Jutaan Rupiah
Pungutan LiarPungliKtp
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 70%

Pegawai tidak tetap Dispendukcapil Kabupaten Malang dan seorang calo menjadi tersangka pungli pengurusan KTP dan KK.

Wakil Kepala Polres Malang Komisaris Imam Mustolih mengungkapkan, kedua tersangka diringkus Satuan Tugas Unit Pemberantasan Pungutan Sapu Bersih Pungutan Liar .

Setelah munculnya kasus ini, Inspektorat Kabupaten Malang juga akan memanggil organisasi perangkat daerah untuk menghindari pungutan liar. Inspektur Pembantu Wilayah V Inspektorat Daerah Kabupaten Malang Agus Widodo mengatakan, setiap unsur pimpinan OPD punya peran untuk menangkal terjadinya pungutan liar.

Akibat tindakan massal itu, 66 pegawai kemudian dipecat karena terbukti memeras dan ikut serta dalam pemerasan para tahanan. Sebagian dari pegawai juga telah ditetapkan sebagai tersangka dugaan kasus pemerasan senilai Rp 6,3 miliar itu .Akademisi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang, Abdul Latif Bustami, mengatakan, praktik pungutan liar tak terlepas dari keinginan orang untuk mencari jalan pintas.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Pungutan Liar Pungli Ktp Kartu Keluarga

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jadi Tersangka Pungli Pengurusan Sertifikasi Tanah, Eks Lurah di Semarang DitahanJadi Tersangka Pungli Pengurusan Sertifikasi Tanah, Eks Lurah di Semarang DitahanJPNN.com : Mantan Lurah Sawah Besar berinisial JS ditahan seusai ditetapkan tersangka penerimaan pungli dari pengusaha dalam proses pengurusan sertifikasi ...
Baca lebih lajut »

Terlibat Calo KTP Elektronik, Pegawai Honorer Pemkab Malang Dibekuk PolisiTerlibat Calo KTP Elektronik, Pegawai Honorer Pemkab Malang Dibekuk PolisiBerita Terlibat Calo KTP Elektronik, Pegawai Honorer Pemkab Malang Dibekuk Polisi terbaru hari ini 2024-05-25 11:19:33 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Pengungkapan Kasus Narkoba di Malang dalam 3 Bulan, Ganja Paling BesarPengungkapan Kasus Narkoba di Malang dalam 3 Bulan, Ganja Paling BesarSeluruh barang bukti peredaran narkoba di Kota Malang dimusnahkan di Mapolresta Malang Kota
Baca lebih lajut »

Bus Rombongan Siswa SMP Kecelakaan di Tol Jombang, Dua Orang MeninggalBus Rombongan Siswa SMP Kecelakaan di Tol Jombang, Dua Orang MeninggalBus itu mengangkut siswa SMP PGRI Wonosari Malang yang baru perjalanan dari Yogyakarta ke Malang
Baca lebih lajut »

Jurnalis Malang Raya gelar aksi damai tolak RUU PenyiaranJurnalis Malang Raya gelar aksi damai tolak RUU PenyiaranJurnalis dari Kota Malang, Kabupaten Malang dan Kota Batu atau wilayah Malang Raya, Jawa Timur menggelar aksi damai untuk menolak Rancangan Undang-Undang ...
Baca lebih lajut »

2 Pasangan Calon Independen Daftar ke KPU untuk Pilwalkot Malang2 Pasangan Calon Independen Daftar ke KPU untuk Pilwalkot MalangDua bakal pasangan calon jalur independen untuk Pemilihan Wali Kota Malang dan Wakil Wali Kota Malang mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Malang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 14:28:02