Puncak Mudik Natal 2022, 880.000 Kendaraan Melintasi Tol Trans Sumatra

Indonesia Berita Berita

Puncak Mudik Natal 2022, 880.000 Kendaraan Melintasi Tol Trans Sumatra
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 59%

Lebih dari 880.000 kendaraan yang melintas di Jalan Tol Trans Sumatra (JTTS) pada puncak arus mudik Natal 2022

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - PT Hutama Karya mencatat peningkatan volume lalu lintas lebih dari 880.000 kendaraan yang melintas di Jalan Tol Trans Sumatra pada puncak arus mudik Natal 2022, Sabtu .

Total trafik tersebut merupakan akumulasi dari Ruas Bakter, Ruas Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayu Agung, Ruas Palembang – Indralaya, Ruas Pekanbaru – Dumai, Ruas Medan – Binjai, Ruas Binjai – Langsa Seksi 1 dan Ruas Sigli – Banda Aceh Seksi 2, 3 & 4. "Pada Jumat [23/12] Ruas Bengkulu – Taba Penanjung mulai dioperasikan tanpa tarif sejak pukul 08.00 WIB dan telah dilintasi hampir 2.000 kendaraan. Sementara untuk Ruas Pekanbaru – Bangkinang yang baru saja bertarif hari ini [25/12] dilintasi lebih dari 54.000 kendaraan," tambahnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hari Raya Natal 2022, Harga Emas Antam Dipatok Rp 1.006.000 SegramHari Raya Natal 2022, Harga Emas Antam Dipatok Rp 1.006.000 SegramHarga emas yang dijual PT Aneka Tambang atauAntam pada Minggu 25 Desember 2022 atau bertepatan Hari Raya Natal 2022 stabil.
Baca lebih lajut »

Berbagi Kasih dan Sambut Suka Cita Natal dengan 20 Ucapan Selamat Natal 2022 Berikut IniBerbagi Kasih dan Sambut Suka Cita Natal dengan 20 Ucapan Selamat Natal 2022 Berikut IniSalah satu bentuk merayakan Natal adalah dengan saling berbagi kasih, dan bentuk kecilnya adalah dengan cara berkirim pesan ucapan Selamat Natal pada keluarga
Baca lebih lajut »

Perayaan Natal 2022, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Natal 3 Kali - tvOnePerayaan Natal 2022, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Natal 3 Kali - tvOneGereja Katedral Jakarta menggelar tiga kali Misa Natal hari ini, Minggu (25/12/2022). Sebanyak 2.180 kursi disiapkan untuk menampung jemaat mengikuti tiga kali Misa Natal tersebut. - tvOne
Baca lebih lajut »

Natal 2022, Menteri Agama: Selamat Merayakan Natal Saudaraku SemuaNatal 2022, Menteri Agama: Selamat Merayakan Natal Saudaraku SemuaPada kesempatan itu, dia menyapa umat Katolik di gereja Santo Yoseph Kota Kupang, kemudian mengatakan bahwa dia adalah Menteri Agama dan menteri semua agama di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Perayaan Natal 2022 di Sumedang, Pohon Natal Dibuat dari Bongsang Tahu Sumedang - Pikiran-Rakyat.comPerayaan Natal 2022 di Sumedang, Pohon Natal Dibuat dari Bongsang Tahu Sumedang - Pikiran-Rakyat.comBerbeda dengan daerah lain, pohon Natal 2022 di Sumedang dibuat menggunakan bongsang tahu yang disusun secara rapih.
Baca lebih lajut »

Ibadah Luring Natal 2022 Maksimal 100%, Ini Ketentuan Perayaan Natal Berdasarkan Surat Edaran MenagIbadah Luring Natal 2022 Maksimal 100%, Ini Ketentuan Perayaan Natal Berdasarkan Surat Edaran MenagMenteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menerbitkan surat edaran terkait Perayaan Natal Tahun 2022 pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 02:00:00