Saat dilakukan penggeledahan, kata Aditya, tidak ditemukan benda-benda yang berbahaya, baik senjata tajam (sajam) maupun benda lainnya.
PULUHAN pelajar SMA/SMK dan SMP Kabupaten Tangerang yang akan berangkat ke Gedung DPR RI Jakarta untuk berdemonstrasi dihalau dan diamkan oleh petugas Polsek Jatiuwung di perbatasan Kabupaten - Kota Tangerang, Jalan Gatot Subroto, Jatiuwung, Kota Tangerang, Banten.
"Sekitar 50-an pelajar yang akan demo ke Jakarta kami amankan. Dari telepon seluler mereka kami mendapatkan informasi berupa ajakan dari pesan berantai WhatsApp. Mereka itu hanya ikut-ikutan," kata Kapolsek Jatiuwung Kompol Aditya Sembiring, Senin ."Seluruhnya masih menggunakan pakaian seragam sekolah. Nanti mereka akan kita bawa ke Polres Metro Tangerang untuk dikumpulkan dan diperiksa," jelasnya.
Razia itu akan dilakukannya hingga larut malam, karena diduga jumlah pelajar yang akan demo ke Jakarta terus bertambah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Demonstrasi DPR, massa menyerang mobil polisiPuluhan massa demonstran menyerang beberapa mobil polisi yang melintas di jalan tol dalam kota dari arah Cawang ke arah Grogol, Jakarta.\r\n\r\nMassa itu bagian ...
Baca lebih lajut »
Bima Arya Semprot Ratusan Pelajar yang Hendak Demo: Ini yang Terakhir'Ada waktu dan saatnya, bukan dengan cara memalukan seperti di video. Tidak pakai baju, bawa sajam, lempar rusak-rusak. Memalukan. Saya titip ini yang terakhir,' ujar Bima. BimaArya DemoPelajar
Baca lebih lajut »
Polisi Depok Bubarkan 200 Pelajar yang Hendak Unjuk Rasa ke DPRKepala Satuan Lalu Lintas Polres Kota Depok Komisaris Sutomo mengatakan ada sekitar 200 orang pelajar berkumpul di Kota Kembang dan Cinere.
Baca lebih lajut »
Akan Demo ke DPR, Ini Bayaran yang Dijanjikan untuk PelajarSejumlah pelajar di Jakarta Utara dijanjikan mendapatkan bayaran sebesar Rp 40.000 jika sudah sampai di lokasi Gedung DPR.
Baca lebih lajut »